TOPIK
Kabar Israel Palestina
-
Pembangunan Rumah Sakit Indonesia di Gaza dilatarbelakangi oleh serangan Israel ke Gaza yang terjadi pada tahun 2008 silam.
-
Juru bicara angkatan bersenjata Yaman, Jenderal Yahya Saree menyatakan bahwa Yaman menyerang Israel. Lancarkan serangan rudal balistik.
-
Dua negara raksasa di Asia, Jepang dan China menunjukkan sikap dan posisi berbeda pada perang Israel dan Hamas di Gaza.
-
Banyaknya serangan ke negara zionis tersebut, telah menciptakan serangan balasan Israel ke wilayah Lebanon.
-
Tim teknis Paltel Group bekerja keras untuk mengatasi kerusakan pada infrastruktur jaringan internal.
-
Menanggapi isu kemanusiaan di Gaza, Palang Merah Indonesia (PMI) segera mengirimkan bantuan. Bantuan tersebut berupa peralatan medis senilai Rp 2,9 M
-
Menurut Javier Solana tidak ada hal baik yang muncul dari pertempuran Israel dan Palestina yang saat ini sedang terjadi.
-
PM Israel Benjamin Netanyahu Menyatakan tolak Gencatan Senjata. Bersumpah Terus Perangi Hamas Palestina Sampai Menang.
-
Amerika Serikat (AS) telah meminta Israel untuk melindungi warga sipil di Gaza dan mendorong peningkatan segera bantuan kemanusiaan.
-
Dokumen intelijen Israel yang bocor ke publik itu dilaporkan merekomendasikan pendudukan Gaza dan pemindahan total 2,3 juta penduduk ke Sinai, Mesir.
-
Dilaporkan oileh Save the Children, jumlah anak-anak yang terbunuh di Gaza dalam tiga minggu terakhir kini hampir mencapai 3.324 anak.
-
Israel telah mengizinkan pasokan kebutuhan dasar dan obat-obatan dalam jumlah terbatas untuk mencapai Gaza
-
Tercatat jumlah orang Palestina yang dibunuh di kawasan ini menjadi tujuh orang sejak serangan berdarah Hamas ke Israel tiga minggu lalu.
-
Perang Israel-Hamas di Gaza berdampak pada sektor ekonomi Palestina. Tak hanya banyak yang mengalami luka-luka, aktivitas ekonomi pun mati total.
-
Lembaga PBB yang mengurusi pengungsi Palestina, UNRW, mengungkap, ketertiban dan ketenteraman masyarakat di Gaza mulai terganggu setelah perang berkec
-
Partai berbasis Islam Erdogan menggelar pertemuan massa di Istanbul pada hari Sabtu yang menurut presiden tersebut dihadiri oleh 1,5 juta orang.
-
Fase kedua perang di Gaza sedang dimulai Israel. Operasi darat kembali diluncurkan Israel terhadap Hamas.
-
Puluhan roket dari Gaza ditembakan ke Isarel dan membuat Kota Ashkelon berubah menjadi 'Kota Hantu'.
-
Sumber-sumber keamanan Israel mengatakan pemboman udara besar-besaran Israel hanya menyebabkan sedikit kerusakan pada infrastruktur terowongan.
-
Sekitar enam organisasi HAM membuat petisi kepada Mahkamah Agung Israel untuk mengungkap nama dan lokasi rincian pekerja Gaza yang hilang.
-
Kelompok Hamas mengeklaim telah berhasul gagalkan serangan darat Militer Israel. Sebanyak 5.000 Tentara AS ikut bertempur di Gaza.
-
Aktivis HAM mengatakan hingga saat ini pemerintah Israel enggan untuk merilis para pekerja asal Gaza yang disebut telah ditahan secara ilegal.
-
Tentara Israel, IDF, dilaporkan telah memulai serangan darat mereka masuk ke wilayah Gaza pada Jumat (27/10/2023) malam.
-
Pasukan Tentara Israel lancarkan serangan darat di Gaza, Palestina. Listrik di wilayah Gaza padam, internet tak bisa diakses.
-
Israel memperluas serangannya di Gaza, yang merusak pusat penyedia layanan internet dan telepon di wilayah itu sejak Jumat (27/10/2023).
-
Diketahui, AS mengirimkan ribuan tentara dan sepasang kapal induk ke wilayah dekat perairan Gaza.
-
Hamas mengklaim bahwa dengan memutus komunikasi dari Jalur Gaza, Israel berusaha untuk menutupi kejahatannya tanpa pengawasan atau akuntabilitas.
-
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Israel, Lior Haiat menyerukan kepada pemerintah Rusia untuk mengusir Hamas setelah pertemuan di Moskow.
-
Sebuah serangan rudal terjadi di Ladang Minyak dan Gas Terbesar Suriah pada Kamis (26/10/2023). Serangan itu mengenai markas militer Amerika Serikat
-
Pasukan dan tank Israel kini telah melakukan serangan darat semalaman ke Jalur Gaza, Kamis (26/10/2023).