Sulawesi Utara
TKI Asal Sulawesi Utara Beberkan Nikmatnya Kerja di Luar Negeri, Peluang Kerja Lebih Terbuka
Banyak warga Sulawesi Utara yang memilih bekerja di luar negeri. Salah satu TKI mengatakan bahwa peluang kerja lebih terbuka lebar.
Penulis: Petrick Imanuel Sasauw | Editor: Isvara Savitri
"Kalau di Sulut, kebanyakan orang pilih-pilih kerja akhirnya susah mereka dapat kerja. Tapi kalau di sini asalkan mau bekerja, bisa langsung diterima," tambahnya.
Tapi walaupun banyak kemudahan bekerja di luar negeri, Valdy mengatakan bekerja di sini bisa sampai 12 jam.
"Walaupun memang nyaman, tapi untuk waktu kerja memang sedikit lebih panjang dibandingkan di Indonesia. Disini bisa bekerja bisa sampai 12 jam sehari," ungkapnya.
Namun, di balik itu semua Valdy berharap Indonesia khususnya Sulawesi Utara (Sulut) bisa membuka banyak lapangan kerja untuk para pelamar yang ingin bekerja.
"Saya berharap di Sulut bisa buka banyak lowongan kerja supaya banyak orang yang bekerja di sana. Lalu untuk syarat dalam bekerja bisa diringankan lagi karena kan banyak pelamar yang baru menyelesaikan studi, jadi belum ada pengalaman kerja," tutupnya.(*)
Baca berita lainnya di: Google News.
Berita terbaru Tribun Manado: klik di sini.
| Akademisi Unsrat Vecky Masinambow: Pemangkasan Dana Transfer Pengaruhi Belanja Infrastruktur Daerah |
|
|---|
| Warga Sulawesi Utara Bakal Dapat Keringanan Pajak Kendaraan Bermotor |
|
|---|
| Sulut Tuan Rumah Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan Sulampua, YSK: Kolaborasi Kuncinya |
|
|---|
| Daftar Daerah di Sulawesi Utara Berpotensi Alami Cuaca Ekstrem dalam Sepekan |
|
|---|
| BMKG Sebut Gelombang Kelvin Jadi Salah Satu Penyebab Curah Hujan di Sulut Meningkat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Rivaldy-Waworuntu-pria-asal-Langowan-Minahasa-Sulawesi-Utara.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.