Lipsus Kasus Penimbunan BBM
Breaking News: Polres Bitung Ungkap Penyalahgunaan BBM Solar, Saat Operasi Dian Samrat 2025
Dalam operasi ini, Polres Bitung berhasil mengungkap adanya dugaan penyalahgunaan bahan bakar minyak (BBM).
Penulis: Fistel Mukuan | Editor: Alpen Martinus
TRIBUNMANADO.CO.ID,BINTUNG - Polres Bitung di Sulawesi Utara menggelar Operasi Dian Samrat 2025.
Dalam operasi ini, Polres Bitung berhasil mengungkap adanya dugaan penyalahgunaan bahan bakar minyak (BBM).
Operasi ini sudah dilakukan dalam beberapa hari, tapi baru terungkap hari ini Senin 13 Oktober 2025.
Baca juga: Satu Bulan Terakhir Polresta Manado Bongkar 4 Kasus Penimbunan BBM
Hal itu dikatakan Kapolres Bitung AKBP Albert Zai melalui Kasat Reskrim AKP Ahmad Ari, saat dihubungi melalui whatshapp.
Menurut Kasat, pengungkapan kasus ini bermula dari hasil monitoring personel operasi yang melakukan patroli wilayah serta pengawasan di SPBU yang ada di wilkum Polres Bitung.
Lanjutnya, tim kemudian menemukan indikasi kegiatan telah berulang kali dilakukan dugaan penyalahgunaan BBM Solar untuk dijual kembali dengan bukti beberapa barcode pada HP pelaku.
Kasat Reskrim juga menambahkan bahwa barang bukti BBM sebanyak 8000 liter dalam tangki mobil sedang didalami asalnya. (FIS)
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado, Threads Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
Terungkap Modus Penimbun BBM di Kotamobagu, Pelaku Kelabui Petugas SPBU dengan Cara Ini |
![]() |
---|
Timbun 300 Liter Solar, Tiga Pria Diamankan Satreskrim Polres Kotamobagu, Ini Identitasnya |
![]() |
---|
304 Liter Solar Subsidi Diamankan Polres Bolmut di Boroko |
![]() |
---|
Polres Boltim Bekuk Pelaku Penyalahgunaan BBM Bersubsidi, Sita 175 Liter Solar |
![]() |
---|
Polisi Amankan 1.500 Liter Solar Ilegal yang Ditimbun di Paniki Bawah Manado, 3 Orang Ditangkap |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.