DPRD Sulut
Curhat Ketua Fraksi Gerindra DPRD Sulut Loius Schramm, Rindu Touring Moge dan Ketemu Ikan Paus
Hal ini terungkap dalam pertemuan dengan Jajaran Tribun Manado di ruang Fraksi partai Gerindra kantor DPRD Provinsi Sulut, Rabu (16/4/2025).
Penulis: Arthur_Rompis | Editor: Alpen Martinus
Dari situ, nampak ia sosok cerdas, visioner, punya pengalaman dan berintegritas.
Salah satunya adalah kriminalitas yang marak di kota Bitung.
Menurut dia, aparat kepolisian harus mengambil langkah cepat untuk memulihkan keamanan.
"Ini sudah menjadi tugas dari pihak kepolisian untuk menegakkan aturan dan memulihkan keamanan di sana," kata dia Rabu (16/4/2025).
Dirinya percaya aparat dapat bertindak cepat dan tegas.
Menurut Louis, Bitung adalah kota dengan kultur yang beragam.
Itu membuat kota ini sangat dinamis dalam berbagai hal.
Pada kesempatan itu, Schramm membeber ikhtiarnya untuk menjadi wakil rakyat yang mengabdi sepenuhnya untuk rakyat, sebagaimana pesan Prabowo Subianto.
"Tugas saya adalah bekerja untuk rakyat sesuai dengan tupoksi," katanya.
Pemimpin Redaksi Jumadi Mappanganro menuturkan, Tribun Manado adalah media terbesar di Sulut yang tampil dalam multi platform.
Dari cetak, online, podcast hingga medsos.
Sebut Jumadi, Tribunmanado mendukung tumbuhnya demokrasi lewat pemberitaan yang aktual, terpercaya dan bisa dinikmati semua kalangan. (Art)
| Pemangkasan Anggaran Makan Minum DPRD Sulut, Baso Affandi: Ini Baru Langkah Awal |
|
|---|
| Ditetapkan DPRD Sulut, Begini Postur KUA PPAS untuk APBD Sulawesi Utara 2026 |
|
|---|
| DPRD Tetapkan KUA-PPAS APBD Provinsi Sulut 2026, Pendapatan Rp 3,18 Triliun, Belanja Rp 3,01Triliun |
|
|---|
| DPRD Sulut Setujui Usulan Propemperda untuk Perusahaan Daerah dan Pajak Retribusi |
|
|---|
| Banggar DPRD Sulawesi Utara Minta Penjelasan Direksi BSG, Bahas KUA PPAS APBD 2026 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Tribun-Manado-dfeasrfser.jpg)