Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Manado Sulawesi Utara

Kisah Kakek 73 Tahun Jago Salto di Manado, Berhenti Kerja dari Bank dan Tekuni Gaya Hidup Sehat

Usianya sudah 73 tahun, tapi kebugarannya tak kalah dengan remaja. Ia tahan berlari belasan kilometer. 

Penulis: Arthur_Rompis | Editor: Isvara Savitri
Tribunmanado.co.id/Arthur Rompis
Berti Rumambi. 

Tensi, gula darah dan kesterolnya normal.

Dengan gayanya yang kerap bersalto di GOR RW Monginsidi, Berti Rumambi kerap dianggap nyentrik.

Banyak yang menyebutnya sengaja cari viral. 

Berti Rumambi
Berti Rumambi (Tribun Manado/Arthur Rompis)

"Padahal saya lakukan ini untuk kampanyekan hidup sehat, terserah orang mau bilang apa," katanya.(*)

Baca berita lainnya di: Google News.

Berita terbaru Tribun Manado: klik di sini.

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved