TOPIK
Banjir di Manado
-
Ini Bantuan Polsek Singkil Bagi Warga Terdampak Banjir di Ternate Tanjung Manado, Serahkan Langsung
Polsek Singkil bergerak cepat membantu warga Kelurahan Ternate Tanjung, Lingkungan Satu yang terdampak banjir
-
Kisah Warga Perumahan Relokasi Pandu Saat Banjir Bandang Manado 2014, Pilih Pindah 4 Tahun Kemudian
Hengky mengatakan bahwa banjir bandang tersebut merupakan bencana terbesar kedua di Manado setelah banjir pada tahun 2000.
-
Hari ini Tepat 10 Tahun Banjir Bandang Manado, Dulu 4 Jembatan Putus, Mobil Hanyut, 1000 Rumah Rusak
TRIBUNMANADO.CO.ID, kembali mengajak pembaca untuk sama-sama mengenang banjir bandang Manado yang terjadi pada 15 Januari 2014 lalu.
-
Kilas Balik Banjir Bandang di Manado 2014: Tinggi Air Capai 6 Meter, 18 Orang Meninggal
Berikut ini kilas balik banjir bandang di Manado 2014 yang dirangkum Tribun Manado.
-
Sulawesi Utara Kembali Dilanda Hujan, Ini Kilas Balik Banjir Bandang Manado 27 Januari 2023
Simak kilas balik banjir bandang di Manado, Sulawesi Utara pada 27 Januari 2023.
-
Warga Kombos Singkil Manado Bantu Pengendara Motor Lewati Jalan yang Terendam Banjir
Hujan deras melanda Kota Manado Sulawesi Utara dan membuat beberapa jalan terendam banjir.
-
BREAKING NEWS Hujan Deras, Banjir Landa Seputaran Kombos Barat Singkil Manado Sulawesi Utara
Hujan deras hampir dua jam melanda kota Manado Sulawesi Utara mengakibatkan beberapa daerah terkena banjir
-
Banjir Lagi, Masyarakat Kelurahan Mahawu Minta Pemkot Manado Selesaikan Pelebaran Sungai
Warga Kelurahan Mahawu di Kota Manado kembali kebanjiran. Saat ini Pemkot Manado tengah melebarkan sungai.
-
Pasca Banjir Warga Mahawu Manado Sulawesi Utara Lakukan Bersih-Bersih
Pantauan tribunmanado Rabu (5/4/2023), pasca banjir terlihat warga membersihkan rumah dan perabotan mereka dari sisa lumpur dan sampah.
-
BREAKING NEWS, Banjir Kembali Terjadi di Mahawu Manado, Warga Ngaku Tak Tidur Harus Berjaga
Hujan deras mengguyur Mahawu Kota Manado, Sulawesi Utara, sejak kemarin hingga dini hari.
-
BREAKING NEWS Sungai Mahawu Manado Sulawesi Utara Diperlebar, Sejumlah Rumah Dirobohkan
Pemkot Manado terus memperlebar anak sungai Mahawu di Kelurahan Mahawu, Kecamatan Tuminting, Kota Manado, provinsi Sulut.
-
Disinggung Tak Manusiawi, Wali Kota Manado Andrei Angouw: Pemerintah Tak Mau Warga Kena Bencana Lagi
Upaya Pemkot Manado merelokasi warga di bantaran sungai Kelurahan Mahawu, Kecamatan Tuminting, menuai penolakan sejumlah pihak.
-
Jemaat GMIM Wilayah Bitung 13 Bantu Korban Longsor dan Banjir Manado
Rombongan pelayan khusus Diaken, Penatua, Pendeta, Guru Agama dan Panji Yosua P/KB dari Wilayah Bitung XIII datang, Kamis (9/2/2023).
-
Warga Wajib Relokasi Banjir di Manado Menolak Pindah, Andrei Angouw: Tak Ada Ganti Rugi
Program relokasi korban bencana alam di Manado belum berjalan sesuai harapan.
-
Warga Relokasi Pandu Dapat Sertifikat Gratis, Wali Kota Manado Andrei Angouw: Jangan Dijual
Wali Kota Manado, Andrei Angouw mewanti-wanti warga korban banjir yang kini tinggal di permukiman Relokasi Pandu agar tak menjual tanah
-
Pertama di Indonesia, Warga Relokasi Pandu Korban Banjir Manado Terima Sertifikat Gratis
Sebanyak 400 lebih warga yang tinggal di permukiman relokasi Pandu mendapat sertifikat gratis.
-
Kediaman Porak Poranda Akibat Banjir, Ketua Lingkungan di Manado Ini Dahulukan Rumah Tetangga
Suryanto Mahmud, Ketua lingkungan 3, Kelurahan Mahawu, Kecamatan Tuminting, ini korban bencana banjir.
-
2695 Siswa di Manado Sulawesi Utara Terdampak Bencana Banjir dan Longsor
Bencana banjir dan longsor 27 Januari 2023 turut memukul dunia pendidikan Manado.
-
54 KK Warga Mahawu yang Tinggal di Bantaran Sungai akan Dipindahkan ke Perumahan Relokasi Banjir
Warga Mahawu Kota Manado yang tinggal di bantaran sungai ketika banjir akan terkena dampak.
-
Pasca Banjir di Manado, Sekitar 727 KK yang Terdampak di Mahawu Sudah Dapat Bantuan
Di Kelurahan Mahawu ada 3 Lingkungan yang terkena dampak dari banjir di Manado. Yakni Lingkungan 3 Lingkungan 4 sebanyak dan Lingkungan 100.
-
Ketua Komisi IX DPR RI Felly Runtuwene Kunjungi Lokasi Bencana Banjir di Manado
Mereka mengerumuni Felly yang didampingi wakil ketua DPRD Manado Adrey Laikun. Felly menyemangati warga. Kemudian ia menyerahkan bantuan
-
Nurani Astra Group Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir Manado
Group Astra melalui program Nurani Astra menyalurkan bantuan untuk korban banjir Manado, Senin (06/02/2023).
-
Wali Kota Manado Andrei Angouw Terima Bantuan Korban Banjir dari Wali Kota Gorontalo
Wali kota Manado Andrei Angouw menerima kunjungan Walikota Gorontalo Marten Taha di Kantor Walikota Manado, Senin (6/2/2023).
-
Calsic Chapter Sulawesi Utara Berikan Bantuan kepada Korban Longsor dan Banjir di Manado
Bantuan yang diberikan berupa beras, minyak, gula, sabun mandi, sabun cuci. Ada juga biskuit, aqua, sariwangi, pakaian bekas layak pakai.
-
Korban Banjir Manado di Bailang Dapat Bantuan dari HPCI, Ayuni Ungkapkan Terima Kasih
Ketua HPCI Manado Jufry Mantak mengatakan jika bantuan yang diserahkan berupa pakaian layak pakai untuk orang dewasa dan anak-anak.
-
Pasca Banjir di Manado, Sekitar 906 Jiwa Orang di Molas Sudah Dapat Bantuan
Lurah Molas mengatakan, sementara ini bantuan korban banjir di Manado fokus ke pembagian, diutamakan dulu ke warga yang ber KTP Molas.
-
Cerita Tempat Ibadah Jadi Tempat Mengungsi Korban Banjir di Manado Sulawesi Utara, Tak Bedakan Agama
Sejumlah kelurahan di Manado Sulawesi Utara luluh lantak akibat disapu banjir 27 Januari 2023.
-
TNI Angkatan Laut Bantu Korban Longsor dan Banjir di Manado, Harap Warga Beraktifitas Normal Lagi
Danlanudal Manado Letkol Laut (P) Tatang Yanuar Ristanto mengerahkan Prajuritnya bersama TNI AD, BPBD, Perangkat Desa dan masyarakat.
-
Kapolsek Mapanget Iptu I Gusti Ayu Utami Salurkan Bantuan Sembako Warga Terdampak Banjir di Manado
Polsek Mapanget Polresta Manado terus menyiapkan bantuan berupa paket sembako untuk masyarakat yang terdampak bencana alam banjir dan tanah longsor.
-
Petugasnya Entah Kemana Hingga Puskesmas Pembantu Pandu Cerdas Sulawesi Utara Terbengkalai
Ia berharap pemerintah kota Manado bisa kembali mengaktifkan puskesmas tersebut agar bisa membantu masyarakat.