Produk Ditarik BPOM
Daftar 34 Produk Kosmetik Skincare Berbahaya yang Dilarang Edar BPOM RI Mulai Agustus 2025
Simak daftar 34 produk kosmetik skincare mengandung bahan berbahaya/dilarang dan kini ditarik BPOM RI per Agustus 2025.
Penulis: Frandi Piring | Editor: Frandi Piring
26. SHIMMER AND SHINE BY BYLA BEAUTY Brightening Night Cream - NA18210102681 - PT Zoey Cosmedica Putra - Kota Depok, Jabar - Asam retinoat dan hidrokinon
27. SSC GLOW SAKINAH SKINCARE Glow Booster Night Cream - NA18220107775 - PT Zoey Cosmedica Putra - Kota Depok, Jabar - Asam retinoat, hidrokinon, dan flusinolon asetonida
28. SW GLOW'S Handbody NA18240102946 - PT Kasyara Sula Maju - Kota Makassar, Sulsel - Merkuri
29. SYS GLOW SLIM YOUR & SQUEEN GLOW Night Cream - NA18240118845 CV Arasy Cosmetindo - Kota Makassar, Sulsel - Asam retinoat
30. WBS COSMETICS Body Lotion Booster Brightening - NA18240111168 - PT. Amanah Kosmetik Indonesia - Kota Makassar, Sulsel - Merkuri
31. WBYUTIE SKINCARE Facial Wash NA18241207495 - CV Arasy Cosmetindo - Kota Makassar, Sulsel - Merkuri
32. WBYUTIE SKINCARE Luxury sunscreen UV protect - NA18241702232 - CV Arasy Cosmetindo - Kota Makassar, Sulsel - Hidrokinon
33. WBYUTIE SKINCARE Night Cream Glow NA18240112662 - CV Arasy Cosmetindo, - Kota Makassar, Sulsel - Hidrokinon
34. MC / - MC / - - Hidrokinon, asam retinoat, dan mometason furoat
Itulah daftar puluhan jenis kosmetik atau skincare yang ditarik BPOM RI per Agustus 2025 yang dilansir dari data BPOM RI dalam laman pom.go.id.
Untuk potret-potret produk selengkapnya, dapat anda lihat dalam tautan berikut: Lampiran
Baca juga: Daftar Produk Kopi, Jamu hingga Madu yang Dilarang Edar oleh BPOM Mulai November 2025
Penjelasan BPOM RI
Dari total 34 produk skincare di atas, sebagian besar temuan masih didominasi kosmetik yang diproduksi berdasarkan kontrak produksi, yaitu sebanyak 28 item.
Sementara itu, 2 item temuan merupakan produk kosmetik lokal dan 4 item lainnya merupakan kosmetik impor.
Dari hasil sampling dan pengujian, seluruh temuan tersebut positif mengandung bahan berbahaya dan/atau dilarang yang berpotensi menimbulkan risiko kesehatan bagi konsumen.
Bahan dilarang dan/atau berbahaya yang ditemukan, yaitu merkuri, asam retinoat, hidrokuinon, timbal, pewarna kuning metanil, dan steroid.
kosmetik
skincare
produk
BPOM
produk ditarik bpom
produk dilarang edar
produk bahan berbahaya
Agustus 2025
multiangle
Meaningful
| Daftar Produk Kopi Mengandung BKO yang Ditarik BPOM per November 2025 |
|
|---|
| Daftar Produk Kopi, Jamu hingga Madu yang Dilarang Edar oleh BPOM Mulai November 2025 |
|
|---|
| Daftar 15 Produk Herbal Mengandung BKO yang Ditarik BPOM per November 2025 |
|
|---|
| Daftar 19 Produk OBA Herbal Ilegal Mengandung BKO Berbahaya yang Ditarik BPOM dari Peredaran |
|
|---|
| Daftar 4 Produk OBA Jenis Kopi Mengandung Zat Berbahaya BKO yang Telah Ditarik BPOM |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/daftar-produk-kosmetik-skincare-ditarik-BPOM-RI-per-Agustus-2025.jpg)