GMIM
Daftar Urutan Peserta Lomba Paduan Suara Campuran Lansia GMIM di Bitung Sulawesi Utara
Lomba paduan suara campuran kategori Big, Small, dan Line Dance antar wilayah berlangsung hari ini. Berikut daftar lengkapnya.
Penulis: Christian_Wayongkere | Editor: Isvara Savitri
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Lomba paduan suara digelar dalam rangka HUT ke-17 Kelompok Pelayanan (KP) Lansia GMIM di Kota Bitung, Sulawesi Utara (Sulut), Sabtu (4/11/2023).
Lomba paduan suara campuran kategori Big, Small, dan Line Dance antar wilayah berlangsung hari ini.
Sedangkan untuk lomba Baca Alkitab Bahasa Manado akan berlangsung pada Sabtu (4/11/2023)-Minggu (5/11/2023).
Berikut urutan naik panggung peserta lomba paduan suara campuran kategori Big di jemaat GMIM Eden Danowudu Wilayah Bitung V:
1. Wilayah Pasan pukul 14.00 Wita
2. Wilayah Kawangkoan (Kayuuwi) pukul 14.18 Wita
3. Wilayah Manado Selatan pukul 14.35 Wita
4. Wilayah Tomohon 2 pukul 14.52 Wita
5. Wilayah Sonder pukul 15.09 Wita
6. Wilayah Kawangkoan 2 pukul 15.56 Wita
Baca juga: 35 Poster Ucapan Gratis, Peringatan Hari Pahlawan 10 November 2023, Bagikan ke Media Sosial
Baca juga: Daftar Calon Tetap DPRD Manado dari Partai Gerindra dan PKB, Cristy Natalia Lontoh Nomor Urut 1
7. Wilayah Tomohon Sentrum pukul 16.13 Wita
8. Wilayah Kakaskasen pukul 16.30 Wita
9. Wilayah Lokon Empung pukul 16.47 Wita
10. Wilayah Tombatu Timur pukul 17.04 Wita
Daftar urutan naik panggung peserta lomba paduan suara campuran kategori Small di jemaat GMIM Eben Haezer Manembo-nembon Atas Wilayah Bitung XI:
| Hein Arina: Sidang Majelis Sinode Tahunan GMIM November Nanti Tidak Ada Pemilihan Ketua BPMS |
|
|---|
| Akhirnya Terungkap Alasan Hein Arina Tidak Mundur dari Jabatan Ketua Sinode GMIM |
|
|---|
| Getsemani Sakobar Jawara Big Choir, Berikut Daftar Lengkap Pemenang Lomba di HUT ke-63 P/KB GMIM |
|
|---|
| Kevin William Lotulung Tampil di Paduan Suara, para Kepala Daerah Turut Ramaikan Lomba HUT P/KB GMIM |
|
|---|
| Ini Pesan Sederhana Plt Ketua BPMS GMIM dan Sambutan Gubernur Sulut saat Pembukaan HUT PKB GMIM |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/dsgfdbngfhnjhg.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.