PDIP Target Kuasai Manado
PDIP mematok target mengusaai Kota Manado. Dalam sejarah Pilkada langsung, partai berlambang banteng itu belum pernah menang
Penulis: Ryo_Noor | Editor:
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO- PDIP mematok target mengusaai Kota Manado. Dalam sejarah Pilkada langsung, partai berlambang banteng itu belum pernah menang di Ibu Kota Provinsi Sulut itu.
Dua agenda politik berturut-turut di depan mata, pertama PDIP harus memenangi Pileg Kota Manado 2019, kemudian berlanjut ke Pilwako 2020.
Baca: Franklyn Tamara Kunjungi Sahabat yang Sakit, Terus Konsolidasi Bersama PDIP Wenang
Ketua DPD PDIP Sulut, Olly Dondokambey menyampaikan Manado memang jadi target khusus. "Semua partai kalau bisa menang 100 persen, apalagi PDIP," kata dia.
Memenangi Manado, pertarungan pertama yakni Pileg PDIP hendak merebut DPRD Manado.
Setelah kursi legislatif diperoleh akan jadi modal mengusung kepala daerah. (ryo)
Berita Populer: Viral Video Hubungan Intim Dikirim Siswi SMA Wonogiri ke Guru BK dan Ibu Pacar via WhatsApp
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/gubernur-sulut-olly-dondokambey9.jpg)