TOPIK
Cuaca Ekstrem di Sulut
-
Kemarin terdapat dua pohon tumbang di Kota Bitung akibat angin kencang. Salah satu pohon tertahan kabel PLN aktif.
-
Pohon tumbang menyebabkan empat atap mobil ringsek di Bitung. Masyarakat diminta selalu waspada terhadap cuaca ekstrem.
-
Kalak BPBD Bitung mengibau masyarakat waspada potensi cuaca ekstrem. Ia juga emminta masyarakat membersihkan lingkungan sekitar.
-
Gelombang Teluk Manado membawa banyak sampah ke daratan. Seorang warga mengatakan bahwa sampah-sampah itu sudah terkumpul di tepi pantai sejak kemarin
-
Cuaca buruk masih melanda Kabupaten Minahasa Selatan. Hal itu membuat nelayan tidak berani melaut dan memilih beralif profesi sementara.
-
Gelombang tinggi dan angin kencang menghantam pesisir Manado tadi malam. Akibatnya, tak ada pedagang kuliner yang berani berjualan di pinggir pantai.
-
Cuaca buruk yang melanda Kota Manado sejak kemarin memaksa para nelayan memarkir perahunya hingga ke tepi jalan raya.
-
Berikut ini rangkuman beberapa dampak dari cuaca ekstrem di Sulut khususnya terjadi di Kota Manado Selasa 14 Februari 2023.
-
Tujuh penerbangan dari Manado tujuan ke sejumlah kota di Indonesia tertunda keberangkatannya karena cuaca buruk.
-
Salah satu peristiwa pohon tumbang terjadi di Kecamatan Paal Dua, Kota Manado, Sulawesi Utara, Selasa 14 Februari 2023.
-
Pohon tumbang terjadi di enam titik di Kota Manado. Selain itu, beberapa rumah juga tercabut sengnya.
-
Pohon tumbang juga menimpa Asrama Mahasiswa Babullah II Ternate di Manado. Beruntung tak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.
-
Akibat cuaca ekstrem, pasokan listrik ke warga sempat terhenti. Hingga saat ini, PLN masih berusaha memperbaiki secara bertahap.
-
Markus salah satu Abk dari KM Geovani berkata karena cuaca buruk untuk sementara KM Geovani tidak izinkan berlayar.
-
Cuaca ekstrem terjadi di Minahasa. Hal ini membuat atap RSUD Sam Ratulangi Tondano lepas karena terbawa angin. Perabotan banyak yang rusak.
-
Pohon tumbang terjadi di sejumlah titik di Minahasa. Tak hanya itu, kerusakan rumah juga terjadi akibat angin kencang.
-
Angin kencang disertai hujan deras melanda Kota Manado, Provinsi Sulawesi Utara, Selasa (14/2/2023) siang.
-
Hujan deras disertai angin kencang melanda Kota Manado, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Selasa (14/2/2023).
-
Hujan deras dan angin kencang terjadi pada hari Selasa, (14/2/2023) hampir di seluruh wilayah Kabupaten Minahasa Selatan.
-
Tanah longsor dan pohon tumbang terjadi di beberapa titik di Minsel. Bahkan, air setinggi mata kaki orang dewasa sudah menggenang.
-
Cuaca ekstrem juga terjadi di sejumlah wilayah di Minahasa. Masyarakat diminta menghindari beberapa tempat yang berpotensi menyebabkan bencana.
-
Cuaca ekstrem melanda Kota Manado. Masyarakat diminta waspada, terutama bagi yang tinggal di wilayah rawan bencana.
-
Kota Manado tengah dilanda cuaca ekstrem. Air laut menerjang jalan di salah satu pusat perbelanjaan.
-
Kapolda Sulawesi Utara mengimbau masyarakat belajar dari bencana yang belum lama terjadi. Ia meminta warga menjauhi pohon dan papan reklame.
-
Cuaca ekstrem yang terjadi di sejumlah wilayah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), mengakibatkan pohon tumbang, Selasa (14/2/2023).
-
Angin kencang disertai dengan hujan rusak tiga rumah di Desa Marinsow, Likupang Timur, Minahasa Utara (Minut), Sulawesi Utara
-
Cuaca buruk yang melanda kota Manado membuat air laut meluap hingga ke jalan, Selasa 14 Februari 2023.
-
Cuaca ekstrem melanda Sulawesi Utara minggu ini. Masyarakat diminta waspada hujan lebat pada pagi-siang hari, dan angin kencang pada sore-malam hari.
-
Angin kencang yang melanda Manado tak hanya menyebabkan pohon tumbang.
-
Sulawesi Utara dilanda cuaca ekstrem hujan lebat dan angin kencang Selasa 14 Februari 2023. Pohon tumbang dan ombak tinggi.