Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa

Kabar Gembira Purbaya Buka Lowongan CPNS Sebanyak 19.500 Formasi, Menkeu Harap Hasilkan Pegawai Baru

Kabar gembira bagi para pejuang CPNS yang mana Kementerian Keuangan akan membuka lowongan CPNS. 

Editor: Indry Panigoro
Tribunnews.com/Taufik Ismail
MENKEU- Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa. Kabar gembira bagi para pejuang CPNS yang mana Kementerian Keuangan akan membuka lowongan CPNS.  

Purbaya ngin memastikan pelaksanaan prosedur pemeriksaan berjalan sesuai ketentuan untuk mendukung kelancaran arus logistik nasional.

“Saya melihat langsung proses pemeriksaan kontainer, hasilnya bagus. Tadi juga saya lihat pengoperasian kontainer scanner yang baru dipasang sekitar dua minggu lalu," kata Purbaya dalam keterangan resminya Selasa (11/11/2025).

"Saya yakin alat ini akan semakin meningkatkan dan mempercepat kemampuan pegawai Bea dan Cukai dalam melakukan pemeriksaan barang,” tambahnya. 

Selain itu, Purbaya juga meninjau fasilitas KBLBC Kelas II Surabaya yang berperan penting dalam pelaksanaan pengujian dan identifikasi barang secara laboratoris.

Laboratorium tersebut kini telah dilengkapi sarana dan prasarana yang responsif gender agar semua pegawai dapat bekerja dengan aman dan nyaman tanpa diskriminasi.

Purbaya memberikan apresiasi kepada jajaran Bea dan Cukai atas dedikasi dan profesionalisme mereka dalam menjaga integritas pasar dalam negeri dari peredaran produk ilegal.

“Untuk teman-teman Bea dan Cukai, semangat. Anda ada di titik terdepan untuk menjaga keutuhan integritas pasar dalam negeri dari produk-produk ilegal,” tandasnya.

(SURYAMALANG.COM/WARTAKOTALIVE.COM/KOMPAS.COM)

(SURYAMALANG.COM/WARTAKOTALIVE.COM/KOMPAS.COM)

Sumber: Surya Malang

Artikel ini telah tayang di SuryaMalang.com 

Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado, Trheads Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya

Sumber: Surya Malang
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved