Intervensi Kasus Setya Novanto
Moeldoko Sebut Agus Rahardjo Punya Motif Politik Ungkap Intervensi Jokowi soal Kasus Setya Novanto
Menurut KSP Moeldoko, Agus Rahardjo punya motif politik terkait pernyataan Jokowi intervensi kasus korupsi Setya Novanto.
“Saya terus terang, waktu kasus e-KTP saya dipanggil sendirian oleh presiden.
Presiden pada waktu itu ditemani oleh Pak Pratikno (Menteri Sekretaris Negara),” kata Agus.
Saat itu, Agus merasa heran karena biasanya presiden memanggil lima pimpinan KPK sekaligus.
Namun, kala itu dipanggil seorang diri. Ia juga diminta masuk ke Istana tidak melalui ruang wartawan melainkan jalur masjid.
Ketika memasuki ruang pertemuan, Agus mendapati Jokowi sudah marah. Ia pun heran dan tidak mengerti maksud Jokowi.
Setelah duduk ia baru memahami bahwa Jokowi meminta kasus yang menjerat Setnov disetop KPK.
Tapi Agus menolak perintah Jokowi. Sebab, Surat Perintah Dimulainya Penyidikan (Sprindik) kasus e-KTP dengan dengan tersangka Setnov sudah terbit tiga minggu sebelumnya.
Baca juga: Mantan Ketua KPK Agus Rahardjo Sebut Jokowi Pernah Teriak Hentikan Kasus Korupsi e-KTP Setya Novanto
Tayang di Kompas.com
| Sosok Beby Prisillia Istri Onad Eks Vokalis Killing Me Inside Ditangkap Kasus Narkoba Bareng Suami |
|
|---|
| Begini Awal Mula Terungkapnya Kasus Rudapaksa Oknum Guru kepada Muridnya di Bitung |
|
|---|
| Terungkap, Oknum Guru Rudapaksa Murid di Bitung Ternyata Sudah Berulang Kali Lakukan Aksinya |
|
|---|
| Gempa Bumi Guncang Sulawesi Utara Sabtu 1 November 2025, Gempanya Baru Saja Terjadi Pagi Ini |
|
|---|
| Daftar Identitas 3 Cewek Manado Diduga Korban TPPO, Dijanjikan Gaji Rp3 Juta Jadi LC di Maluku Utara |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Moeldoko-Sebut-Agus-Rahardjo-Punya-Motif-Politik-Ungkap-Intervensi-Jokowi-soal-Kasus-Setya-Novanto.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.