Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Sulawesi Utara

Berikut 7 Caleg Penerus Trah Keluarga Politisi Sulawesi Utara, Mulai Istri Hinggga Anak

Sudah bukan rahasia lagi bahwa dunia politik menjadi ajang pertarungan trah atau keluarga.

Penulis: Alpen Martinus | Editor: Alpen Martinus
Tribunmanado.co.id/HO
Rio Dondokambey, Adrian Paruntu, Amalia Landjar. 

Trah Lumentut mengutus Vicky Lumentut dan Paula Runtuwene. 

Vicky menuturkan, dirinya siap berpolitik dengan riang gembira sebagaimana arahan Ketua Umum NasDem Surya Paloh.

"Saya siap bekerja keras, mencari simpati rakyat dan berjuang dengan santun," katanya.

Trah Landjar mengutus Sehan Landjar, Nursiwin Dunggio, Fuad dan Amalia. 

Amalia Landjar menuturkan, keluarganya turun full team pada pileg kali ini.

"Sehan Landjar sebagai Calon Legislatif Republik Indonesia, Nursiwin Dunggio nanti akan maju dari Dapil 2 DPRD Boltim, kakak saya Fuad Salim Landjar selangkah lagi maju DPR provinsi dari dapil BMR, dan saya sendiri maju sebagai DPRD Boltim Dapil 1," ungkapnya.

Dari Bitung, tampil trah Mantiri dan trah Lomban. 

Mantiri yang tampil adalah Eugenie Mantiri dan Geraldi Mandiri.

Keduanya saudara kandung dan anak kandung Walikota Bitung Maurits Mantiri yang juga Ketua DPC PDIP Bitung. 

Kemudian trah Lomban. Tampil Max Lomban sebagai bacaleg DPR RI dari partai Nasdem dan Nick Lomban di DPRD Provinsi Dapil Minut-Bitung.(*)

(Tribunmanado.co.id/Arthur Rompis)

Sumber: Tribun Manado
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved