UMP Sulut 2023
UMP Sulawesi Utara Naik 5,24 Persen, Apindo Sulut: Ikut Keputusan Pemerintah
Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) mengumumkan kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) tahun 2023.
Penulis: Fernando_Lumowa | Editor: Chintya Rantung
Erny Tumundo, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Sulut mengatakan, bantuan subsidi upah ini diberikan kepada pekerja yang pendapatannya di bawah 3,5 Juta
Para pekerja juga diidentifikasi berdasarkan profesi, khusus untuk profesi PNS, TNI/Polri dikecualikan dalam program ini
Penyaluran dana ini lewat Himpunan Bank Himbara, bagi yang belum punya rekening maka dapat menerima di Kantor Pos.
Erny Tumundo mengatakan, Program ini sudah tahun ketiga berlangsung semenjak Indonesia dihantam Pandemi Covid 19.
Tahun 2020 penerima bantuan subsidi upah mendapat Rp 2.400.000. Tahun 2021 tinggal Rp Rp 1.200.000, dan tahun 2022 mendapat Rp 600.000.
Baca juga: Prediksi Portugal vs Uruguay Piala Dunia 2022, Misi Balas Dendam Selecao Das Quinas
Baca juga: Spanyol vs Jerman 1-1, Satu Gol Dianulir, Der Panzer Bakal Jalani Laga Hidup Mati
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Ketua-Asosiasi-Pengusaha-Indonesia-Apindo-Sulawesi-Utara-Nichohggh.jpg)