Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Maruf Amin Terjadwal Kampanye di Manado Pada 10 April mendatang

Cawapres nomor urut 01 Maruf Amin punya jadwal kampanye di Sulut pada 10 April mendatang.

Penulis: Arthur_Rompis | Editor:
tribun video
Kartu Maruf Amin 

TRIBUN MANADO.CO.ID- Cawapres nomor urut 01 Maruf Amin punya jadwal kampanye di Sulut pada 10 April mendatang.

Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) PDI Perjuangan Sulut Lucky Senduk mengatakan, pihak TKN menjadwalkan kampanye di Sulut pada 10 April nanti.

"Pak Maruf punya kesempatan sekali kampanye di Sulut," kata dia.

Namun Lucky tidak memastikan apakah Amin bakal datang langsung atau diwakilkan. "Pada prinsipnya kita siap menggelar kampanye," kata dia. (art)

Berita Populer: Pembunuhan Ferolin Djorebe oleh Suaminya di Bitung: Korban Dikira Bunuh Diri Selama 26 Hari

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved