Jet Ski Terbalik di Manado
Pengakuan Ayah Wandy Haikal Sebelum Kecelakaan Jet Ski di Manado, Korban Tunggu Panggilan Kerja
Pengakuan ayah Wandy Haikal mengatakan sebelum kecelakaan jet ski di Teluk Manado, Sulut.
Penulis: Tim Tribun Manado | Editor: Dewangga Ardhiananta
Ayah dari almarhum Wandy Haikal, yakni Sulkaida Mamondol, menyampaikan penjelasan lengkap mengenai kondisi dan aktivitas putranya sebelum tragedi kecelakaan jet ski yang terjadi di perairan Teluk Manado, Senin (3/11/2025).
Menurut penuturan sang ayah, sekitar tiga bulan sebelumnya Wandy Haikal sempat memasukkan lamaran pekerjaan untuk bekerja di kapal Barcelona melalui perantara di Tahuna.
“Dari pihak kapal mengarahkan agar lamaran dibawa langsung ke kantor yang berada di Hotel Marina, Manado.
Maka dari itu, anak saya berangkat ke Manado membawa lamaran tersebut.
Puji Tuhan lamaran itu diterima dan ia tinggal menunggu panggilan,” ungkap Sulkaida Mamondol.
Sambil menunggu proses panggilan kerja dari kapal, Wandy Haikal memutuskan untuk melamar pekerjaan di sebuah rumah makan di kawasan Megamas Manado.
Ia diterima bekerja dan sempat tinggal bersama sepupunya di Karombasan.
“Bos rumah makan itu kasihan lihat anak saya bolak-balik jauh, jadi ditawarkan tinggal di tempat kerja saja,” tambahnya.
Menurut sang ayah, sebenarnya panggilan kerja dari kapal dijadwalkan pada keesokan harinya.
Namun sebelum itu terjadi, keluarga telah dikejutkan oleh insiden nahas yang merenggut nyawa putra mereka.
“Sejak kemarin anak saya tidak melakukan telepon seperti biasanya.
Kami sekeluarga kaget ketika melihat pemberitaan live sekitar pukul 01.00 WITA dan mengetahui bahwa Wandy Haikal mengalami kecelakaan jet ski,” tutur Sulkaida Mamondol dengan suara penuh duka.
Kronologi Kecelakaan Jet Ski di Teluk Manado
Senin, 3 November 2025
Pukul 16.00 WITA (perkiraan):
| Sosok Wandy Haikal Korban Kecelakaan Jet Ski di Teluk Manado Dimata Ayah dan Keluarga |
|
|---|
| Terungkap Pengakuan Ayah Wandy Haikal Sebelum Tragedi Kecelakaan Jet Ski di Teluk Manado |
|
|---|
| Akademisi De La Salle Soroti Pentingnya Keamanan Wisata Pasca Insiden Jet Ski di Manado |
|
|---|
| Jet Ski Berharga Hampir Setengah Miliar Milik Korban Dipasangi Garis Polisi di Dermaga Manado Bay |
|
|---|
| Detik-detik Bayu Malonda Selamatkan Korban Kecelakaan Jet Ski di Teluk Manado, Terhalang Arus Kuat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Pengakuan-ayah-Wandy-Haikal-mengatakan-sebelum-kecelakaan-jet-ski-di-Teluk-Manado.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.