Info Kesehatan
Waspada! Ini 5 Kelompok Orang yang Paling Rentan Terkena Gula Darah Tinggi
Kondisi ini sering kali menjadi tantangan utama bagi penderita diabetes, dan bisa berakibat fatal jika tidak segera ditangani.
Orang yang memiliki kondisi medis tertentu bisa berisiko mengalami gula darah tinggi atau kondisi diabetes.
Beberapa di antaranya adalah sindrom ovarium polikistik, dan kerusakan pankreas akibat pankreatitis kronis, hemochromatosis, kanker pankreas, dan fibrosis kistik.
Gangguan endokrin yang menyebabkan resistensi insulin perifer seperti sindrom Cushing, akromegali, dan feokromositoma juga bisa menjadi faktor risiko.
Sumber:
Mouri M, Badireddy M. Hyperglycemia. 2023 Apr 24. In: StatPearls [Internet]. Treasure Island (FL): StatPearls Publishing; 2025 Jan–. PMID: 28613650.
American Heart Association - American Diabetes Association
Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit AS (CDC)
Layanan Kesehatan Nasional UK (NHS).
Artikel ini telah tayang di Kompas.com
-
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
Baca berita lainnya di: Google News
WhatsApp Tribun Manado: Klik di Sini
Penyakit Hipertensi dan Diabetes Mendominasi di Sulut, Dosen Kesehatan Ungkap Penyebab dan Solusi |
![]() |
---|
Langkah Sederhana Rawat Mata Saat Lama Menatap Layar Komputer atau HP, Cukup Mudah |
![]() |
---|
Berikut 9 Cara Mudah Atasi Gangguan Insomnia, Tak Perlu Konsumsi Obat Tidur |
![]() |
---|
Apa Itu Languishing? Kondisi Psikologis Seseorang yang Merasa Hampa Meski Punya Segalanya |
![]() |
---|
Waspada Diabetes Tipe 1 pada Anak Sering tak Terdeteksi, Simak Penjelasannya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.