Pemkot Kotamobagu
Pj Wali Kota Kotamobagu Asripan Nani Serahkan SPPDT PBB-P2 Tahun 2024
Pj Wali Kota Kotamobagu Asripan Nani mengingatkan akan pentingnya sebuah optimalisasi pendapatan dari sektor pajak.
Penulis: Diki Cahya Mulya Gobel | Editor: Rizali Posumah
Kominfo Kotamobagu
Penyerahan SPPDT PBB-P2 Tahun 2024 oleh Pj Wali Kota Kotamobagu, Asripan Nani, Selasa (21/5/2024)
Turut hadir dalam pertemuan ini yakni Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Kotamobagu Sofyan Mokoginta, Pimpinan BNI Cabang Kotamobagu Gracia Karamoy, Kepala Cabang PT Bank Sulutgo Kotamobagu Yunike Sumawati Paputungan.
Hadir pula para Asisten, para Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dilingkungan Pemerintah Daerah Kota Kotamobagu, para staf ahli Wali Kota Kotamobagu, serta para camat, lurah dan sangadi se-Kota Kotamobagu.
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Pemkot Kotamobagu
Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kotamobagu Hadiri Penetapan Ranperda Penyelenggaraan Adat |
![]() |
---|
Weny Gaib dan Rendy Mangkat Hadiri Rapat Paripurna DPRD Kotamobagu, Bahas KUPA-PPAS 2025 |
![]() |
---|
Belum Ada Sekolah di Kotamobagu Sulut Terima Program Makan Bergizi Gratis |
![]() |
---|
Pemkot Kotamobagu Gelar Rakor Sinkronisasi APBDes dengan RPJMD 2025–2029 |
![]() |
---|
Pemkot Kotamobagu Hapus Denda Administrasi PBB, Berlaku hingga Akhir 2025 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.