Manado Sulawesi Utara
Mahasiswa Tolikara Gelar Demo di Manado Sulawesi Utara, Protes Dana Akhir Studi Tak Kunjung Cair
Ia mengatakan. salah satu penyebab dari banyaknya mahasiswa Tolikara tak menerima bantuan akhir studi karena sistemnya diubah oleh Pemkab Tolikara.
|
Penulis: Nielton Durado | Editor: Isvara Savitri
Tribunmanado.co.id/Nielton Durado
Demo yang dilakukan mahasiswa Tolikara di Kota Manado, Sulawesi Utara, Senin (30/10/2023).
Mereka mengatakan kebijakan Yotam Wenda yang mengalihkan pengajuan biaya studi akhir bagi mahasiswa justru menyulitkan mereka.
"Kalau tidak tahu jangan sok tahu. Karena kami yang di perantauan akhirnya jadi korban," kata dia.
"Kami minta Kadis Ekban Tolikara segera diganti," tegasnya.(*)
Baca berita lainnya di: Google News.
Berita terbaru Tribun Manado: klik di sini.
Berita Terkait: #Manado Sulawesi Utara
| Pepohonan di Jalan Ahmad Yani Sario Berusia Ratusan Tahun, Warga Minta Tak Ditebang Seutuhnya |
|
|---|
| Dermaga Manado Tua Runtuh, Warga Kesulitan Beraktivitas, Minta Pemkot Segera Perbaiki |
|
|---|
| Impor Pakaian Bekas Dilarang, Akademisi Sebut Pemerintah Jangan Biarkan UMKM Jalan Sendiri |
|
|---|
| Pedagang Kaki Lima di Pasar 45 Manado Ngaku Hanya Jual Produk Bersertifikat BPOM dan MUI |
|
|---|
| Apotek di Manado Tak Jual 15 Produk Herbal Berbahaya yang Diumumkan BPOM, Fokus Obat dan Suplemen |
|
|---|
