Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Manado Sulawesi Utara

Rumah Makan di Bahu Manado Buka 24 Jam, Temi Mandey Raup Untung Rp 5 Juta per Hari

Temi Mandey sudah enam tahun buka rumah makan di Bahu, Manado. Buka selama 1x24 jam rupanya membawa keuntungan baginya.

|
Penulis: Ferdi Guhuhuku | Editor: Isvara Savitri
Tribunmanado.co.id/Ferdi Guhuhuku
Rumah Makan Bahu Jaya di Kelurahan Bahu, Kecamatan Malalayang, Kota Manado, Sulawesi Utara. 

"Pelanggan setia sudah banyak, kebanyakan mahasiswa, tetapi ada juga masyarakat sekitar sini," ucapnya. 

Dia juga bersyukur karena bisa menolong orang lain.

Ferdi Guhuhuku Tribun Manado:Rumah Bahu Jaya di Kelurahan Bahu,Kecamatan Malalayang, Kota Manado. 
Rumah Makan Bahu Jaya di Kelurahan Bahu, Kecamatan Malalayang, Kota Manado, Sulawesi Utara.

"Bersyukur sekali bisa bantu pekerjakan orang lain di rumah makan ini, dan bagi saya ini ada adalah berkat tersendiri," pungkasnya.(*)

Baca berita lainnya di: Google News.

Berita terbaru Tribun Manado: klik di sini.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved