Pandemi Global
Virus Corona Belum Usai, Peneliti Ingatkan Manusia Kemungkinan Hadapi Pandemi Baru: Emisi Karbon
Ini adalah persoalan emisi gas rumah kaca yang terus meningkat dan berpeluang menjadi pandemi baru yang dapat menghancurkan sepertiga populasi manusia
Editor:
Rizali Posumah
Tak hanya pandemi corona yang menyebabkan Covid-19 seperti saat ini, dunia mungkin juga harus menghadapi pandemi baru akibat emisi karbon dari dampak perubahan iklim global.
• 55 Kumpulan Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 2020, Cocok untuk Status Sosmed & Lain-lain
• Mengenal Jalangkote, Menu Takjil Paling Diburu di Sulawesi Selatan
• Runtuhnya Orde Baru Setelah Soeharto Lengser pada 21 Mei 1998