TOPIK
Berita Tomohon
-
Masa Reses di Dapil Tomohon Selatan, Mono Turang Serap Aspirasi Warga untuk Pemekaran Lingkungan
Anggota DPRD Kota Tomohon Ferdinand Mono Turang akan memperjuangkan sejumlah aspirasi dari masyarakat Tomohon.
-
1.623 Lansia se Kota Tomohon Segera Nikmati Bantuan Dana Insentif
"Untuk Insentif Bulan Maret April sudah sementara berproses," kata Kepala Dinas Sosial Kota Tomohon Vonnie Montolalu, Kamis (28/4/2022).
-
Minyak Goreng Rp 20 Ribu Per Liter di Pasar Murah Pemkot Tomohon Jelang Lebaran, Warga: Ini Membantu
Pemerintah Kota Tomohon melalui Dinas Pangan menggelar Pasar Murah jelang perayaan hari raya Idul Fitri.
-
Partai Gerindra Gelar Buka Puasa Bersama di Kampung Jawa Tomohon, Pererat Silaturahmi
Partai Gerindra Gelar Buka Puasa Bersama di Kampung Jawa Tomohon, Pererat Silaturahmi Kader dan Tokoh Masyarakat.
-
ASN Pemkot Tomohon Diingatkan Jangan Tambah Hari Libur
ASN di Lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Tomohon diingatkan agar turut memperhatikan tugas-tugas yang belum rampung.
-
Negeri Bernyanyi Hingga Lomba Seni Budaya Bakal Warnai Perayaan HUT ke 174 Rurukan Tomohon
Negeri bernyanyi yaitu seluruh warga di Kelurahan Rurukan Satu dan Rurukan secara serentak bakal menyanyi sekaligus meminta kepada Tuhan.
-
Ada Kebijakan Larangan Ekspor dari Presiden, Harga Minyak Goreng di Ritel Tomohon Tetap Sama
Di Kota Tomohon, Provinsi Sulawesi Utara, harga minyak goreng dalam kemasan masih tetap sama seperti sebelum adanya larangan ekspor.
-
Wali Kota Tomohon Caroll Senduk Serahkan Hadiah Pemenang Rejeki BNI
Dalam kegiatan yang digelar di Menara Alfa Omega ini, Wali Kota Tomohon Caroll Senduk menyerahkan hadiah kepada para pemenang.
-
Tiga Kelurahan di Tomohon Kebagian Jatah Program PTSL 2022, BPN Target Terbitkan 2.700 Sertifikat
Total ada 2700 sertifikat bidang tanah yang ditargetkan bakal dirampungkan Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Tomohon.
-
Polisi di Tomohon Tangkap Pemuda 19 Tahun Tadi Malam, Lakukan Penganiayaan Terhadap Temannya Sendiri
Terjadi penganiayaan di wilayah hukum Polres Tomohon. Tim Unit Reaksi Cepat Totosik bergerak cepat dan menangkap pelaku.
-
Wali Kota Tomohon Caroll Joram Azarias Senduk Hadiri Musrenbang RKPD Pemprov Sulut Tahun 2023
Wali Kota Tomohon Caroll Joram Azarias Senduk SH menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Sulawesi Utara
-
Disnaker Tomohon Pastikan Perusahaan Yang Tak Bayarkan THR Karyawan Muslim Bakal Diberikan Teguran
Bagi perusahaan yang beroperasi di Kota Tomohon wajib membayarkan tunjangan hari raya (THR) bagi karyawannya.
-
Kesbangpol Tomohon Bakal Cabut SKT Ormas yang Gelar Aksi Tanpa Melapor
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Tomohon menyatakan setiap organisasi kemasyarakatan yang melakukan aksi wajib mengantongi rekom.
-
Pemkot Tomohon Rampungkan Peraturan Tentang Penyaluran Gaji 14 dan 13, Total Rp 24 Miliar Disiapkan
Pemkot Tomohon sementara merampungkan Peraturan Kepala Daerah tentang pembayaran THR dan Gaji.
-
Pnt Rio Dondokambey: Pemuda GMIM Harus Mampu Berkontribusi bagi Bangsa, Negara dan Daerah
"Saya yakin banyak teman-teman pemuda GMIM sangat rindu dengan kegiatan seperti ini. Apalagi ini selebrasi paskah yang pertama kali digelar."
-
Penyanyi Sammy Simorangkir Tampil di Selebrasi Paskah dan Perayaan HUT ke 96 Pemuda GMIM di Tomohon
Sammy Simorangkir menjadi bintang tamu pada kegiatan selebrasi Paskah dan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 96 Pemuda GMIM di Tomohon.
-
Foto-foto Selebrasi Paskah di Kota Tomohon Sulut Senin 18 April 2022
Selebrasi Paskah sekaligus perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 96 Pemuda GMIM digelar di Kota Tomohon.
-
Breaking News, Ribuan Pemuda GMIM Padati Stadion Babe Palar Tomohon
Jumlahnya sekitar 11 ribu pemuda yang bakal hadir pada pelaksanaan Selebrasi Paskah sekaligus perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 96 Pemuda GMIM.
-
Tomohon International Flower Festival (TIFF) 2022, Rencana Akan Digelar Bulan Agustus
Pemerintah Kota Tomohon mulai mempersiapkan untuk pelaksanaan Tomohon International Flower Festival (TIFF) tahun 2022
-
Tak Ada Pawai di Perayaan Selebrasi Paskah dan HUT ke 96 Pemuda GMIM
Selebrasi Paskah sekaligus perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 96 Pemuda GMIM dijadwalkan di Gelar di Kota Tomohon, Senin (18/4/2022).
-
Adrian Dirut PDAM, Yanes Posumah Dirut PD Pasar, Dilantik Wali Kota Tomohon Caroll Senduk Tadi Malam
Wali Kota Tomohon Caroll Senduk melantik Direktur Utama PDAM dan Direktur Utama PD Pasar yang baru tadi malam Selasa 12 April 2022.
-
Partai Gerindra Akan Dukung CSWL Hingga Akhir Periode, Audiensi Dengan Wakil Wali Kota Tomohon
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Tomohon melakukan pertemuan dengan Wakil Wali Kota Tomohon Wenny Lumentut, Selasa (12/4/2022).
-
Wali Kota Tomohon Caroll Senduk Lantik 69 Pejabat Eselon III dan IV
Wali Kota Tomohon Caroll Senduk menyebut saat ini Pemerintah Kota (Pemkot) Tomohon terus berupaya membuat birokrasi ke arah yang lebih baik.
-
Peran Perempuan Wujudkan Kerukunan Umat Beragama di Kota Tomohon
"Peran perempuan sangat penting dan strategis. Baik di lingkungan masyarakat ataupun di keluarga," katanya didampingi Kepala Badan Kesbangpol.
-
Selain TPP, THR bagi ASN Kemungkinan Cair Bulan Ini, Pemkot Tomohon Sudah Siapkan Rp 12 Miliar
Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah Kota Tomohon Gerardus Mogi menyebut untuk THR masih menunggu Peraturan Presiden (Perpres).
-
Sambangi Perpustakaan Nasional, Wenny Lumentut dan DPRD Tomohon Pelajari Program Minat Baca
Wawali turut didampingi DPRD Kota Tomohon yaitu Ketua Komisi I James Kojongian, Wakil Ketua Toar Polakitan, Sekretaris Komisi Priscillia Tumurang.
-
Caroll Senduk Tinjau Pelaksanaan Ujian Kesetaraan Paket C di LPKA Tomohon
"Pendidikan bagi anak didik dan warga binaan harus tetap dijalankan meskipun sedang menjalani masa pidana."
-
TP-PKK Tomohon Bakal Gelar Program Nikah Massal
"Sementara kami persiapkan. Tentunya bekerja sama dengan Pemkot Tomohon dalam hal ini Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil."
-
Pencanangan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM, Wali Kota Tomohon Minta Dukungan Semua Pihak
Kegiatan ini dilaksanakan di lantai tiga Mall Pelayanan Publik Wale Kabasaran Kota Tomohon, Rabu (6/4/2022).
-
Harga Cabai di Pasar Beriman Tomohon Meroket, Tembus Rp 90 Ribu Per Kilogram
"Sekarang Cabai harga per kilogram Rp 90 ribu. Bisa dicek ke pedagang lain, rata-rata harga jual per kilonya sama," ujar Aneke Rumeen.