TAG
Kepulauan Sangihe
-
Wabup Sangihe Ikut Galang Dana untuk Korban Bencana di Siau, Bergerak Bersama
Aksi kemanusiaan yang dimulai sekitar pukul 09.30 Wita tersebut menjadi bentuk empati bersama terhadap warga Siau terdampak bencana.
1 hari lalu -
Cerita Penumpang KM Mercy Teratai Berlayar dari Sangihe ke Manado: Oleng hingga Pakai Life Jacket
“Kapal sangat terguncang. Saya lihat beberapa penumpang bahkan muntah, mungkin karena tidak terbiasa dengan ombak,”
3 hari lalu -
Harga Bumbu Dapur di Pasar Towo’e Sangihe Kembali Berubah, Berikut Rincinya
Warga berharap harga kebutuhan pokok tidak kembali melonjak dalam waktu dekat.
4 hari lalu -
Harga Ikan di Pasar Towoe Sangihe Naik Tinggi Akibat Cuaca Buruk, Berikut Rincinya
Kenaikan harga ini dirasakan langsung oleh masyarakat, terutama ibu rumah tangga yang setiap hari berbelanja kebutuhan dapur.
4 hari lalu -
Fakta-Fakta Seorang Nelayan Hilang saat Melaut di Kendahe Sangihe: Ditemukan di Manganitu
Rusli Katiandago, seorang nelayan yang dinyatakan hilang saat melaut pada Kamis (25/12/2025), akhirnya ditemukan.
Sabtu, 27 Desember 2025 -
Kasus Pelecehan di Sangihe Mandek Setahun, Oknum Polisi Diduga Terima Suap Rp 10 Juta
Dugaan praktik suap kembali mencoreng institusi Kepolisian Republik Indonesia. Kali ini di Polres Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara.
Kamis, 18 Desember 2025 -
Forkopimda Sangihe Bahas Kesiapan Natal 2025dan Tahun Baru 2026, Fokus Dua Hal Ini
Beban puncak pada periode Natal dan Tahun Baru diperkirakan mencapai sekitar sembilan koma empat megawatt dan berpotensi meningkat.
Sabtu, 13 Desember 2025 -
Oknum Anggota DPRD Sangihe FJS Ditahan Polda Sulut, Dugaan Lakukan Tindak Pidana Pengancaman
Oknum anggota DPRD Kabupaten Kepulauan Sangihe berinisial FJS alias Sampakang akhirnya resmi ditahan penyidik Polda Sulawesi Utara
Jumat, 12 Desember 2025 -
Kejari Sangihe Tetapkan AAL sebagai Tersangka Korupsi Dana Desa Beha, Kerugian Negara Rp 900 Juta
Kejaksaan Negeri (Kejari) Kepulauan Sangihe kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas tindak pidana korupsi di wilayah kepulauan.
Selasa, 9 Desember 2025 -
Wabup Sangihe Tendris Bulahari Temani Anak Melukis di Stand Festival Seni Budaya
Kehadiran Wabup bukan dalam agenda formal pemerintahan, melainkan sebagai seorang ayah yang menunjukkan dukungan penuh terhadap kreativitas.
Jumat, 14 November 2025 -
Solidaritas Wartawan Sangihe Gelar Aksi di Kantor PSDKP Tahuna Sulawesi Utara
“Kami menuntut Kementerian Kelautan dan Perikanan segera mencopot Kepala Stasiun PSDKP Tahuna dari jabatannya,” tegas Asril.
Selasa, 30 September 2025 -
Operasi Malam Satnarkoba Polres Kepulauan Sangihe Ungkap Peredaran Miras Ilegal di Sejumlah Lokasi
“Hasil pemeriksaan menunjukkan adanya penjualan minuman beralkohol tanpa izin, baik minuman asal Filipina maupun cap tikus,” ujarnya.
Minggu, 28 September 2025 -
Bupati dan Wabup Kepulauan Sangihe Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola Dandim Cup 2025 di Tahuna
Pada laga perdana, Malahasa FC berhadapan dengan Mantelage FC yang langsung menyedot perhatian pencinta bola di daerah tersebut.
Jumat, 26 September 2025 -
Perkuat Landasan Partai, Kader PKB Kepulauan Sangihe Ikut Pendidikan Loyalis
Karena itu, hanya kader yang militan yang akan mampu bertahan, bergerak, dan memenangkan perjuangan.
Jumat, 26 September 2025 -
Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Sangihe Hadiri Upacara HUT ke-61 Provinsi Sulawesi Utara
Selain menjadi refleksi, ini juga merupakan tahun pertama kepemimpinan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Utara yang baru.
Selasa, 23 September 2025 -
Bupati Kepulauan Sangihe Michael Thungari Rilis Token Asesmen Nasional SD di Manente
“Saya percaya, adik-adik yang hadir pada saat ini sudah benar-benar siap untuk mengikuti asesmen nasional hari ini,” katanya.
Selasa, 23 September 2025 -
Pemkab Kepulauan Sangihe Geser Pengadaan Mobil Dinas untuk Bayar TPP ASN 2024 1 Bulan
“Tentunya kepala dinas akan sadar bahwa daripada melakukan perjalanan, lebih baik menutupi TPP dulu,” katanya.
Sabtu, 20 September 2025 -
3 Berita Populer Sulut: Penikaman di Kepulauan Sangihe, Seorang Perempuan Hendak 2 Kali ke Kamboja
Pertama, ada kasus penikaman di Kepulauan Sangihe. Pelaku dan korban masih ada hubungan keluarga.
Sabtu, 20 September 2025 -
Penikaman di Kalekube Kepulauan Sangihe, Pelaku Ditangkap Polisi
Sementara pelaku yang berhasil ditangkap pihak kepolisian diketahui bernama Arsyad Sirih alias Sade (60), yang juga merupakan warga setempat.
Jumat, 19 September 2025 -
Program MBG di Kepulauan Sangihe Mulai Berjalan, 2.958 Siswa dari 23 Sekolah Jadi Penerima Manfaat
“Dari data, total penerima sebanyak 2.958 di 23 sekolah yang meliputi jenjang pendidikan Paud hingga SMA,” kata Ester.
Kamis, 18 September 2025