TAG
Hamas
-
Air Mata dan Pelukan Menyambut 90 Wanita dan Anak Palestina yang Bebas dari Penjara Israel
Sembilan puluh warga Palestina telah dibebaskan dari penjara Israel dan disambut oleh kerumunan besar keluarga, teman, dan pendukung yang gembira.
Senin, 20 Januari 2025 -
Doron Steinbrecher - Emily Damari - Romi Gonen Menjadi Sandera Pertama Dibebaskan Hamas
Doron Steinbrecher (31), Emily Damari (28) dan Romi Gonen (24), disebutkan sebagai tiga sandera yang akan dibebaskan pada hari Minggu.
Minggu, 19 Januari 2025 -
Tim Negosiasi Hamas - Israel Menandatangani Kesepakatan Pembebasan Sandera di Doha
Tim negosiasi Israel, Hamas, AS, dan Qatar secara resmi menandatangani kesepakatan gencatan senjata Gaza dan penyanderaan di Doha.
Jumat, 17 Januari 2025 -
Calon Menhan Trump ke Senat AS: Habisi Semua Anggota Hamas
Hegseth berpihak pada Israel, dengan mengatakan sangat mendukung negara Israel dan pertahanan eksistensinya.
Rabu, 15 Januari 2025 -
Gencatan Senjata Israel: Hamas Bakal Bebaskan 34 Sandera termasuk 2 Anak
BBC mengatakan telah melihat daftar 34 sandera asal Israel yang ditahan Hamas yang akan dibebaskan pada tahap pertama kesepakatan gencatan senjata.
Senin, 6 Januari 2025 -
Hamas Minta Gencatan Senjata 7 Hari sebelum Pembebasan Sandera Israel - AS
Para pejabat Hamas meminta gencatan senjata selama 7 hari sebelum pembebasan sandera Israel dan Amerika Serikat.
Kamis, 19 Desember 2024 -
Hamas Umumkan Nama-nama Sandera yang Segera Dibebaskan
Faksi-faksi Palestina di Gaza mengungkapkan Hamas meminta daftar sandera dan rincian tentang kondisi medis mereka sebelum kesepakatan.
Senin, 9 Desember 2024 -
Trump ke Hamas: Bebaskan Sandera Serang!
Presiden terpilih Amerika Serikat Donald Trump berjanji ada hukuman berat jika tawanan yang ditahan di Gaza selama perang Israel tidak dibebaskan.
Selasa, 3 Desember 2024 -
Jenazah Sandera Hamas Asal Amerika-Israel Kapten Omer Neutra Ditahan di Gaza
Sandera Hamas, Kapten Omer Neutra, 21 tahun, seorang komandan tank di Batalion ke-77 dari Brigade ke-7, tewas pada 7 Oktober.
Senin, 2 Desember 2024 -
Pengadilan Internasional: Netanyahu - Gallant - Komandan Hamas Penjahat Perang
Perdana Menteri Israel Benyamin Netanyahu, mantan Menhan Israel Yoav Gallant dan komandan militer Hamas Mohammed Deif sebagai penjahat perang.
Kamis, 21 November 2024 -
Israel Bayar Mahal: 800 Tentara IDF Tewas Sejak Perang 7 Oktober
Sebanyak 800 tentara Israel tewas sejak serangan mendadak Hamas, menandai kerugian yang tak terlihat sejak Perang Yom Kippur.
Rabu, 20 November 2024 -
Qatar Konfirmasi Pemimpin Hamas Tinggalkan Negaranya, AS Desak Turki
Qatar secara resmi mengonfirmasi bahwa pejabat Hamas tidak lagi berada di negara itu setelah mereka diminta pergi akhir bulan lalu.
Selasa, 19 November 2024 -
Serangan Israel Menewaskan 17.500 Anak di Gaza
Kantor Media Pemerintah di Gaza telah menerbitkan statistik utama terbarunya tentang perang Israel, yang kini memasuki hari ke-410.
Selasa, 19 November 2024 -
Perang Israel - Hamas - Hizbullah: Sehari Lebanon Dibom 145 Kali, Belasan Orang Tewas di Gaza
Militer Israel mengebom Lebanon sebanya 145 kali dalam sehari, Minggu 17 November 2024. Juga lebih dari selusin orang tewas di Gaza.
Minggu, 17 November 2024 -
Siap Gencatan Senjata di Gaza: Pejabat Hamas Minta Trump Tekan Israel
Hamas mengatakan kelompok militan Palestina itu “siap untuk gencatan senjata” di Gaza dan mendesak Donald Trump untuk “menekan” Israel.
Jumat, 15 November 2024 -
Israel Membuka Jalur Baru Bantuan Kemanusiaan Gaza
Militer Israel mengatakan telah membuka jalur penyeberangan darat baru sebagai bagian dari upaya dan meningkatkan volume dan rute bantuan ke Gaza.
Selasa, 12 November 2024 -
Militer Israel: 4 Tentara IDF Gugur dalam Perang dengan Hamas di Gaza
Israel merilis Sersan Staf Orr Katz, Sersan Staf Nave Yair Asulin, Sersan Staf Gary Lalhruaikima Zolat dan Sersan Staf Ofir Eliyahu gugur.
Selasa, 12 November 2024 -
Qatar Segera Deportasi Pemimpin Hamas, Nasib Sandera Israel?
Qatar yang menyetujui Amerika Serikat untuk menutup kantor Hamas di Doha meningkatkan kemungkinan para pejabat Hamas dideportasi.
Minggu, 10 November 2024 -
Khamenei: Perlawanan Hamas - Hizbullah Adalah Kekalahan bagi Israel
Ali Khamenei mengatakan fakta bahwa Hamas dan Hizbullah masih bertempur di Gaza dan Lebanon menandakan kekalahan bagi Israel.
Kamis, 7 November 2024 -
Israel Memotong Jalur Jabaliya - Gaza: Hamas Terkepung, 600 Ditangkap IDF
Militer Israel atau IDF memutus jalur Jabaliya dari Kota Gaza dalam serangan yang berlangsung selama berminggu-minggu dan mengepung Hamas.
Minggu, 3 November 2024