Pilkada Sulut
4 Purnawirawan TNI-Polri Digadang Maju Pilkada Sulut, Bukan Kaleng-kaleng dan Layak Diperhitungkan
Kandidat cagub Sulut dari kalangan Purnawirawan TNI-Polri kini ramai disorot. Nama-nama yang muncul pun bukan kaleng-kaleng.
Penulis: Ventrico Nonutu | Editor: Ventrico Nonutu
Hal itu karena Jenderal Benny sejatinya pernah maju Pilgub Sulut tahun 2015.
Jenderal Benny diusung Partai Golkar sebagai cagub dan dipasangkan dengan bersama David Bobihoe.
Akan tetapi Benny dan David kalah dari paslon Olly Dondokambey dan Steven Kandouw.
Ketiga, ada nama Irjen Pol. Drs. Carlo Brix Tewu.
Carlo Tewu layak masuk di bursa calon gubernur Sulut.
Putra asli Minahasa ini punya segudang pengalaman.
Ia pernah menjadi Kapolda Sulawesi Utara.
Selain itu ia pernah menjadi Pj Gubernur Sulawesi Barat.
Carlo Tewu dikenal sebagai polisi yang cadas dan tegas.
Sejumlah kasus berhasil diungkap oleh Carlo Tewu diantaranya kasus pembunuhan Hakim Agung Saifudin Kertasasmita hingga penangkapan gembong teroris Imam Samudra.
Karir cemerlang dan prestasinya, membuat nama Carlo Tewu layak diperhitungkan.
Keempat, Komjen Pol Prof Dr Petrus Golose.
Petrus Golose adalah putra kawanua yang sukses berkarir di dunia Kepolisian.
Berbagai prestasi telah dia ukir hingga pada akhirnya dia pensiun sebagai Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI dengan bintang tiga di pundaknya.
Kini, beredar isu Petrus Golose akan kembali Sulawesi Utara dan maju dalam pemilihan Gubernur (Pilgub) 2024.
Hal tersebut terlihat dalam berbagai poster dukungan yang tersebar di media sosial.
Petrus Golose disebut layak untuk bertarung di Pilgub.
Menarik dinanti siapa dari mereka yang bakal masuk calon guibernur Sulut.
(TribunManado.co.id/Ico)
Baca Berita terbaru Tribun Manado KLIK INI
purnawirawan
TNI
Polri
calon
Gubernur
Sulut
Sulawesi Utara
Denny Tuejeh
Benny Mamoto
Carlo Tewu
Petrus Golose
Pilkada Sulut
| Daftar 7 Nama Penyelenggara Pemilu 2024 di Bolmut Diperiksa DKPP, Dugaan Pelanggaran Kode Etik |
|
|---|
| Konstelasi Politik Sulut Pasca Pilkada Talaud, PDIP Kuasai 9 Daerah, Koalisi Gemoy Genggam 6 |
|
|---|
| Ikut Gladi Bersih, Paslon Gubernur Wagub Sulut Terpilih YSK-Victor: Kita Siap untuk Pelantikan |
|
|---|
| Andrei Angouw, Yulius Selvanus Komaling dan Victor Mailangkay Jalani Tes Kesehatan Jelang Pelantikan |
|
|---|
| Demokrat Sulawesi Utara Dukung YSK Victor Tanpa Syarat Tapi dengan Catatan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Benny-Mamoto-Denny-Tuejeh-Carlo-Tewu-Petrus-Golose.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.