Pemuda GMIM
Pelantikan Panitia Training Of Trainers Pemuridan di Jemaat GMIM Imannuel Tombatu oleh KPPSG
Anggota KPPSG Bidang Pembinaan dan Pengkaderan Penatua Gratia Pondaag turut hadir dan membacakan surat keputusan pelantikan panitia.
Penulis: Tesalonika Geatri | Editor: Tesalonika Geatri
TRIBUNMANADO.CO.ID - Komisi Pelayanan Pemuda Sinode GMIM (KPPSG) melantik panitia TOT (Training Of Trainers) Pemuridan di Jemaat GMIM Imannuel Tombatu Wilayah Tombatu, Minahasa Tenggara pada, Minggu 27 Agustus 2023.
Anggota KPPSG Bidang Pembinaan dan Pengkaderan Penatua Gratia Pondaag turut hadir dan membacakan surat keputusan pelantikan panitia.
Kurang lebih 50 orang dari berbagai gereja di wilayah Tombatu yang di lantik menjadi pantia.
Kegiatan ini bertujuan untuk menjawab tantangan pelayanan dalam segi pemuridan dengan membangun metode kelompok tumbuh bersama dalam pelayanan pemuda di jemaat-jemaat.
Perlu diketahui sebelumnya TOT Pemuridan merupakan perdana dilakukan oleh KPPSG dibawah bidang Pembinaan dan Pengkaderan.
Penatua William Brian Tumbelaka selaku ketua panitia mengungkap harapa agar para penatua turut serta mengikuti kegiatan ini.
"Diharapkan para penatua disetiap jemaat dan komisi kiranya dapat memberikan diri dalam kegiatan Training Of Trainers", ucapnya.
Baca juga: Hari Persatuan Pemuda Wilayah Manado Malalayang Barat Dirangkaikan HUT ke-78 Tahun RI
Berikut ini susunan panitia Training Of Trainers:
(*)
Baca berita lainnya di: Google News.
| Prakonsultasi Penatua Pemuda Rayon 2 Minahasa: Modoinding Siap Jadi Tuan Rumah Selebrasi Paskah 2024 |
|
|---|
| Training Of Trainer Pemuda GMIM Dilaksanakan di Wilayah Tombatu Pada 22-24 September 2023 |
|
|---|
| Prakonsultasi Penatua Pemuda GMIM Se Rayon Manado Dua Dilaksanakan di GMIM Betania Mahakeret Timur |
|
|---|
| Pemuda GMIM Alfa Omega Kumaraka Dalam Gelar Pelatihan dan Retreat di Villa Agape Warembungan |
|
|---|
| Pemuda GMIM Gelar LKP3G di GMIM Getsemani Teling Bawah Wilayah Manado |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.