Digital Activity
Ide dan Langkah Sam Sachrul Mamonto Bangun Boltim Jadi Lebih Baik
Sachrul Mamonto mendapatkan penghargaan Kanjeng Raden Temanggung dari Keraton Surakarta karena menghargai serta mengadakan Java Culture Festival
Penulis: Petrick Imanuel Sasauw | Editor: Chintya Rantung
Yang harus di Install dalam kepala para calon yaitu bagaimana bertarung mendapatkan kursi bukan menjatuhkan lawan. Yang kedua harus siap menang dan siap kalah.
Yang ketiga jika kita bernazar untuk maju, dan Tuhan mengizinkan itu berarti kita punya tanggung jawab yang besar di pundak kita.
Bekerjalah sesuai apa yang kita minta kepada Tuhan. Bagaimana jika kita sudah jadi tapi tidak melakukan apa yang menjadi tugas kita.
Yang saya takutkan jika memberikan saya jabatan tapi saya tidak bekerja dengan baik. Setiap langkah saya selalu memikirkan untuk membangun daerah saya.
Baca juga: Akhirnya Terungkap Alasan Timnas Indonesia Sangat Kesulitan Mengimbangi Permainan Argentina
Baca juga: Nasib Pondok Pesantren Al-Zaytun yang Diduga Sebarkan Ajaran Menyimpang Ditentukan 7 Hari Lagi
Baca berita lainnya di: Google News.
Berita terbaru Tribun Manado: klik di sini.
| Pesenam Cilik Sulut Faith Amoreiza Bawa Tiga Emas dari Filipina, 'Selalu Andalkan Tuhan' |
|
|---|
| Wawancara Eksklusif Bersama Jemmy Asiku: Melihat Peluang dan Potensi Dagang–Industri Sulawesi Utara |
|
|---|
| Wawancara Eksklusif dengan Stafsus Gubernur Sulut Farist Soeharyo: Strategi Membangun Pemuda Tangguh |
|
|---|
| Wawancara Eksklusif: Michaela Paruntu Sebut Gaji DPRD Sulut Normal, Disesuaikan dengan APBD |
|
|---|
| 2 Utusan Sulut ke Ajang Miss Teenager Indonesia 2025 Siap Bertarung di Jakarta |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Mamonto-menceritakan-perjalanannya-selama-menjabat-sebagai-Bupat.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.