Profil Tokoh
Profil Febri Diansyah, Eks Jubir KPK yang Jadi Kuasa Hukum Putri Candrawathi dalam Kasus Brigadir J
Profil Febri Diansyah, mantan jubir KPK yang kini menjadi anggota Tin Kuasa Hukum Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi dalam kasus pembunuhan Brigadir J.
Ia ditempatkan dibagian program monitoring hukum dan peradilan, dengan tugas memantau jalannya proses peradilan kasus-kasus korupsi di Indonesia.
Ia juga aktif menulis dibeberapa media nasional seperti Kompas dan lainnya.
3. Raih penghargaan
Dengan aktivitasnya di ICW dan tulisan-tulisannya yang tajam di media cetak serta pernyataan-pernyatannya dalam talk show di media elektronik, ia dipandang sebagai salah seorang tokoh muda anti korupsi di Indonesia.
Pada Februari 2012, Febri dianugerahi penghargaan sebagai aktivis/pengamat politik paling berpengaruh pada tahun 2011.
Penghargaan ini diberikan oleh lembaga riset politik Charta Politika Indonesia atas intensitas pernyataan Febri pada isu-isu korupsi, seperti kasus Wisma Atlet, Undang-undang KPK, pemberantasan korupsi, kasus cek pelawat, dan seleksi pimpinan KPK, yang dianggap tertinggi dibanding pengamat dan aktivis lain. (wikipedia/kompas.com/tribunnewswiki)
Artikel ini telah tayang di Surya.co.id dengan judul BIODATA Febri Diansyah, Eks Jubir KPK yang Kini Jadi Pengacara Istri Ferdy Sambo, Ini Rekam Jejaknya, https://surabaya.tribunnews.com/2022/09/28/biodata-febri-diansyah-eks-jubir-kpk-yang-kini-jadi-pengacara-istri-ferdy-sambo-ini-rekam-jejaknya?page=all.
profil febri diansyah
Febri Diansyah
profil
pengacara
kuasa hukum
advokat
Ferdy Sambo
Putri Candrawathi
Jubir KPK
SOSOK Ratu Tisha, Daftarkan Diri Sebagai Waketum PSSI, Sejak SMA Sudah Jadi Manager Tim Sepakbola |
![]() |
---|
Profil Olly Dondokambey, Kader PDIP yang Berpotensi Jadi Menteri Jokowi, Gubernur Petahana Sulut |
![]() |
---|
Profil Letjen TNI Purn Ganip Warsito, Mantan Pangdam Merdeka yang Gabung PDIP |
![]() |
---|
PROFIL Kombes Yulius Bambang, Ditangkap Bersama Wanita di Kamar Hotel, Diduga Konsumsi Narkoba |
![]() |
---|
PROFIL Pak Ogah Si Unyil yang Dikabarkan Meninggal Dunia Hari Ini |
![]() |
---|