Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Abrasi Pantai Amurang

Tita Korban Bencana Abrasi di Amurang Minsel Duduk Termenung Mengenang Rumahnya yang Hanyut

Pada Tribun Manado, Sabtu (18/6/2022) dia menceritakan kebahagian bersama suami dan anak-anak beserta tetangga disekitarnya.

Penulis: Manuel Mamoto | Editor: Rizali Posumah
tribunmanado.co.id/Manuel Mamoto
Tita Pakaya salah satu korban bencana alam di Amurang 

Sementara itu Kepala BNPB RI Letjen TNI Suharyanto dalam kunjungannya ke Amuran, Jumat (17/6/2022), memastikan ada bantuan rumah untuk korban yang rumahnya hanyut.

"Sudah jelas akan dilakukan relokasi dan dibangun rumah buat warga yang kehilangan rumahnya akibat bencana ini.

Masyarakat yang rumahnya hilang akan dipindahkan, sudah disediakan lahan oleh pemerintah," paparnya.

Dia minta agar pemerintah daerah menyiapkan lahan yang tidak bermasalah untuk relokasi nanti.

"Saya mau untuk lokasi relokasi nanti itu clean and clear tidak ada sengketa," pungkasnya.

Selain meninjau lokasi bencana, rombongan juga mengunjungi pos pengungsian yang ada di kelurahan lewet Amurang bertempat di BPU kelurahan Lewet.

Rombongan memberikan bantuan berupa sembako dan barang lainnya termasuk 500 juta rupiah untuk dana bantuan tanggap darurat. (Isak)

Sosok Rita Gaviola, Pengemis Cantik yang Kini Sukses, Nasibnya Berubah Drastis Usai Difoto

Kondisi Terkini Lokasi Bencana Abrasi Pantai Amurang, Warga Masih Mengungsi

Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News

Sumber: Tribun Manado
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved