Kesehatan
Bosan Buncit? Coba Lakukan Ini
Tapi di sisi lain, langkah yang tepat mampu mengurangi lemak perut dan meningkatkan kesehatan. Apa saja yang harus dilakukan?
TRIBUNMANADO.CO.ID- Perut buncit masih menjadi masalah untuk orang yang sangat pedulu dengan penampilan.
tak jarang orang dengan perut buncit kecewa dengan dirinya sendiri.
namun tak berarti masalah tersebut tidak bisa diselesaikan.
memang, menghilangkan lemak perut bukanlah hal yang mudah.
lantaran ada beberapa faktor yang membuat lemak perut sulit dihilangkan.
Misalnya penambahan berat badan dan genetika terkait usia.
Tapi di sisi lain, langkah yang tepat mampu mengurangi
lemak perut dan meningkatkan kesehatan.
• Bahaya Makan Durian Dicampur Dengan Makanan Ini, Ada yang Meninggal
Apa saja yang harus dilakukan?
1. Aktif setiap hari
Berolahraga tidak hanya membakar kalori,
tetapi juga dapat membantu mempertahankan massa otot seiring bertambahnya usia.
Massa otot membantu menjaga metabolisme tetap stabil.
Langkah terbaik adalah mendapatkan kombinasi
latihan kardiovaskular dan latihan ketahanan (menahan beban).
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/ilustrasi-makan-diet.jpg)