Info
Tak Banyak yang Tahu, Inilah Manfaat dari Ikan Patin, Bisa Mencegah Berbagai Penyakit
Harganya yang terjangkau dan gampang ditemukan menjadi alasan kenapa ikan patin banyak dipilih oleh orang.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Banyak yang tidak mengetahui manfaat atau kandungang yang ada dalam Ikan patin.
Ternyata bisa mencegah berbagai macam penyakit.
Ikan Patin adalah ikan yang masuk dalam kelompok ikan berkumis (silufiromes) yang termasuk dalam genus Pangasius.
Memiliki bentuk yang hampir mirip dengan ikan lele karena memiliki kumis dan hidup di air tawar.
Harganya yang terjangkau dan gampang ditemukan menjadi alasan kenapa ikan patin banyak dipilih oleh orang.
Kemudian kelezatannya membuat banyak orang juga sangat menyukai ikan ini.
Namun, tidak sedikit yang takut mengonsumsinya karena lemaknya.
Berikut ini beberapa manfaat ikan patin yang wajib anda ketahui.
1. Cegah penyakit kardiovaskular
Ikan patin bisa mencegah penyakit kardiovaskular seperti penyakit jantung dan stroke.
Di dalam ikan patin terdapat kandungan lemak tak jenuh pada dagingnya yang dapat mengurangi kandungan lemak jenuh yang menumpuk dan menyumbat pembuluh darah.
Lemak tak jenuh yang ada pada ikan patin mencapai 50% yang cukup untuk memenuhi kebutuhan tubuh.
2. Kesehatan tulang
Ikan patin mengandung fosfor dan kalsium yang bisa menjaga kesehatan tulang dan gigi.
9 Link Download Kalender 2023, Cek Kapan Tahun Baru 1445 Hijriyah, Cuti Bersama dan Libur Nasional |
![]() |
---|
6 Penyebab Lapar Padahal Belum Lama Selesai Makan, Tidak Tidur 8 Jam |
![]() |
---|
Cara Cek BI Checking Online Tanpa Aplikasi, Ikuti Langkah-langkah Berikut Ini |
![]() |
---|
Tanda-tanda Orang Menyukai Kita, Sering Mengajukan Pertanyaan |
![]() |
---|
Waspada, 16 Daftar Produk Kecantikan Ini Masuk Daftar Kosmetik Berbahaya yang Terbaru Menurut BPOM |
![]() |
---|