Renungan Minggu : Jadilah Teladan
Jackried Maluenseng memberikan renungan minggu tentang bagaimana menjadi seseorang yang teladan
Editor:
Internet
Dengan demikian, kita akan menjadi teladan bagi semua orang dan sudah menjadi surat Kristus yang terbuka kepada semua orang tentang cinta dan kasih-Nya kepada semua orang yang tiada taranya.
Dengan demikian, orangtua akan menjadi kebanggaan anak-anaknya dan anak-anak akan menjadi kebahagiaan bagi orangtua.
Jika kita menjadi teladan, maka orang-orang akan mengikuti ajaran, cara hidup, pendirian, iman, kesabaran, kasih dan ketekunan kita sebagaimana amanat Kristus bagi kita.
Maka jadilah teladan dalam segala hal. Amin
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/prayer_20180610_085308.jpg)