Pemkot Tomohon
Sekda Tomohon Hadiri Bimtek E-BLUD RSUD Anugerah
Bimtek ini memberikan pemahaman dan keterampilan tentang penggunaan sistem aplikasi yang mendukung pengelolaan keuangan BLUD.
Penulis: Petrick Imanuel Sasauw | Editor: Rizali Posumah
"Pengelolaan berbasis E-BLUD merupakan langkah maju bagi tata kelola keuangan rumah sakit di Kota Tomohon," ujarnya.
Bimbingan teknis ini menjadi wadah strategis untuk memperkuat koordinasi antarinstansi dalam mendukung tata kelola kesehatan daerah.
BLUD RSUD Anugerah diharapkan terus meningkatkan inovasi serta pelayanan berbasis digital demi kesejahteraan masyarakat Tomohon.
Acara ditutup dengan sesi diskusi interaktif antara narasumber dan peserta terkait implementasi E-BLUD di rumah sakit daerah.
Dengan kegiatan ini, pemerintah kota optimistis peningkatan layanan kesehatan dapat terwujud secara profesional dan berkelanjutan. (Pet)
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
Baca juga: Isu Keracunan Siswa SMKN 1 Manado Usai Santap MBG, Ini Penjelasan Pihak Sekolah dan SPPG
Pemerintah Kota Tomohon Gelar Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025 |
![]() |
---|
Pemkot Tomohon Ucapkan Selamat HUT ke-91 GMIM Bersinode |
![]() |
---|
Sekda Tomohon Edwin Roring Hadiri Rakor Pemerintahan Se-Sulawesi Utara di Kantor Gubernur |
![]() |
---|
Corong Suara Rakyat Jadi Kanal Baru Aduan Warga Tomohon, Sendy Rumajar Akui Sudah Banyak Laporan |
![]() |
---|
Pemkot Tomohon Gelar Rakor Program Dinsos dan Sosialisasi DTSEN |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.