Teknologi
Cara Mudah Hidupkan HP Tanpa Tombol Power, Ada 6 Trik Bisa Dicoba
Meski begitu, masih ada beberapa trik yang bisa dicoba sebelum memutuskan membawanya ke teknisi.
Untuk HP tertentu yang mendukung wireless charging atau magnetic charging, metode ini juga bisa memicu perangkat untuk menyala tanpa tombol.
2. Mengandalkan Fitur Auto-Start Saat Pengisian Daya
Beberapa merek seperti Xiaomi, Samsung, Oppo, Vivo, dan ASUS memiliki fitur auto start ketika menerima daya.
Jika firmware mendukung, HP akan hidup otomatis begitu terpasang charger meski tombol power rusak.
Cukup colokkan charger dan tunggu 1–3 menit.
3. Menghidupkan HP Melalui PC atau Laptop
Jika sebelumnya HP pernah mengaktifkan USB Debugging, komputer masih bisa memicunya untuk menyala.
A. Auto Boot via USB
1. Hubungkan HP ke PC atau laptop menggunakan kabel data.
2. Tunggu 1 menit. Jika masih ada “tanda kehidupan”, sebagian perangkat akan menyala otomatis.
B. Menggunakan Perintah ADB
Jika HP terdeteksi oleh komputer:
adb reboot
Perintah ini dapat memaksa ponsel untuk menyala kembali tanpa tombol power maupun volume.
4. Teknik “Short Pin” (Hanya untuk Teknisi)
| Daftar 20 Password yang Rawan Diretas, Cek Kata Sandi Medsos Anda |
|
|---|
| Harga dan Spesifikasi Motherboard Terbaru X870E Aorus X3D, Buatan Gigabyte Technology |
|
|---|
| Daftar Tips Mengatasi Gmail Tak Bisa Menerima Email |
|
|---|
| Eksplorasi Teknologi Audio Terbaru di IMS Experience Day Sulawesi Utara 2024 |
|
|---|
| Daftar Kode Rahasia dan Shortcut Pada Keyboard Laptop dan Komputer, Jarang Diketahui |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Oppo-Reno8-T-5G-Daftar-harga-handphone-Oppo-edisi-Agustus-2023.jpg)