TAG
Update Virus Corona Indonesia
-
Kisah Sedih Pandemi Covid-19: Setelah Adik dan Kedua Orang Tua Meninggal, Dokter Anang Pun Menyusul
Anang merupakan anak sulung perawat senior Kabupaten Sampang berinisial S yang meninggal dunia karena terinfeksi Covid-19 pada 7 Juni 2020.
Selasa, 23 Juni 2020 -
Pasar Kawangkoan Masih Ditutup, Mangala: Demi Cegah Munculnya Cluster Baru dan Sedang Direnovasi
Bupati Minahasa Dr Ir Royke Octavian Roring MSi melalui Asisten Pemerintahan dan Kesra Setdakab Dr Denny Mangala MSi menyampaikan.
Selasa, 23 Juni 2020 -
Respons Masyarakat Dianggap Berlebihan Saat Pemerintah Umumkan Kasus Pertama Covid-19 Maret Lalu
Menurut Yurianto, respon berlebihan masyarakat saat itu ditunjukan dengan melakukan aksi memborong barang kebutuhan atau panic buying.
Selasa, 23 Juni 2020 -
Morgan Stanley Melihat Risiko Gelombang Kedua Covid-19 di Indonesia, Tapi Tak Terlalu Tekan Ekonomi
Selain Indonesia, negara-negara lain yang disebut berpotensi timbul second wave akibat semakin tingginya kasus Covid-19 adalah India dan Filipina.
Selasa, 23 Juni 2020 -
Tata Ruang Kota Dianggap Faktor Penting Jakarta Menjadi Episentrum Covid-19, Mengapa?
Sebab tak hanya menjadi ibu kota negara, Jakarta kini juga menjadi episentrum penyebaran Covid-19 di Indonesia.
Selasa, 23 Juni 2020 -
RINCIAN Jumlah Kasus Virus Corona di Seluruh Indonesia, Selasa 23 Juni 2020: Jakarta hingga Sulut
Jumlah kasus secara nasional masih bertambah sejak kasus pasien pertama terinfeksi virus corona diumumkan pada 2 Maret 2020.
Selasa, 23 Juni 2020 -
Airlangga Hartarto Janjikan Anggaran Khusus Bagi Daerah yang Berhasil Tangani Covid-19
“Ini nanti akan ada hadiah atau stimulan anggaran,” kata Airlangga dalam acara webinar Golkar di Jakarta ditulis Selasa (23/6/2020).
Selasa, 23 Juni 2020 -
KABAR BAIK! Ahli Sebut Virus Corona Covid-19 Melemah, Pandemi Kemungkinan Berakhir Tanpa Vaksin
Karena itu para ahli tersebut mengatakan, kemungkinan besar pandemi covid-19 akan berakhir sebelum vaksin ditemukan.
Selasa, 23 Juni 2020 -
Kepala Dinas Ketahanan Pangan: Pangan Di Mitra Di Tengah Pandemi Covid-19 Tetap Stabil
Kepala Dinas (Kadis) Made Alit saat dikonfirmasi hari Senin (22/6/2020) oleh tribunmanado.co.id mengatakan ketahanan pangan di Mitra relatif stabil.
Senin, 22 Juni 2020 -
Tempat Wisata yang Dibuka Akan Ditutup Kembali Jika Ada Kasus Covid-19
Kepala Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Doni Monardo mengatakan kawasan wisata alam yang dibukan akan ditutup apabila ada kasus Covid-19.
Senin, 22 Juni 2020 -
BIN Terus Gelar Rapid Test untuk Deteksi Covid-19, Kali Ini 13 Orang Reaktif
Rapid test massal ini merupakan kerja sama BIN, Kementerian Kesehatan, dan Pemerintah Kabupaten Tangerang.
Senin, 22 Juni 2020 -
Data BPS Menunjukkan Penurunan Pendapatan Merata Dari Kalangan Bawah hingga Atas
"Karena pendapatan kurang, pola konsumsi berubah. Makanan tidak dikurangi, sehingga tetap ada kenaikan di sana, demikian juga dengan kesehatan,"
Senin, 22 Juni 2020 -
Wisata Alam Siap Dibuka Kembali di tengah Pandemi Covid-19
Total terdapat 270 kabupaten dan kota dengan status hijau dan kuning. Nantinya keputusan membuka pariwisata akan diberikan kepada bupati dan walikota.
Senin, 22 Juni 2020 -
Tingkat Konsumsi Masyarakat Terus Melemah, Penerapan New Normal Bisa Bantu Menggenjot
Fathan mengatakan Kementerian Keuangan menargetkan tingkat konsumsi masyarakat di Kuartal II-2020 ini sebesar 3 persen.
Senin, 22 Juni 2020 -
RINCIAN Covid-19 Per Provinsi di Indonesia Minggu 21 Juni 2020, Aceh Laporkan 10 Kasus Baru
Berdasarkan data yang masuk hingga Minggu (21/6/2020) pukul 12.00 WIB, ada 862 kasus baru Covid-19 terjadi dalam 24 jam terakhir.
Minggu, 21 Juni 2020 -
Kasus Covid-19 di Indonesia Minggu, 21 Juni 2020 Bertambah 862, Total 45.891, Sembuh 18.404 Orang
Pemerintah menyatakan bahwa masih terjadi penularan virus corona di masyarakat hingga hari ini.
Minggu, 21 Juni 2020 -
Makam Pasien PDP Covid-19 di Bengkulu Dibongkar Keluarga
Pasien berinisial IR ini dimakamkan di Pasar Pedati Kecamatan Pondok Kelapa, Kebupaten Bengkulu Tengah.
Minggu, 21 Juni 2020 -
Beredar Kabar Data Pasien Covid-19 Bocor dan Dijual di Internet, BSSN Cek ke Kemenkes
Data yang dihimpun adalah data sensitif berisi nama, nomor telepon, alamat, hasil tes PCR, dan lokasi tempat pasien dirawat.
Minggu, 21 Juni 2020 -
Pesta Pernikahan Berujung Duka, Satu Per Satu Kerabat Sakit Covid-19 Hingga Meninggal
Pesta pernikahan yang seharusnya berakhir bahagia justru menjadi duka. Pasalnya pesta ini digelar di masa pandemi virus corona.
Minggu, 21 Juni 2020 -
Wajib Pajak yang Bantu Tangani Covid-19 Dapat Insentif Pajak Penghasilan, Berikut Rinciannya
Jenis kegiatan yang bisa mendapatkan fasilitas pajak penghasilan adalah sebagai berikut.
Minggu, 21 Juni 2020