TAG
Tatong Bara
-
Akhiri Masa Jabatan, Tatong Bara Jalani Proses Adat Poponagan Kon Komalig Moloben di Kotamobagu
Adat Poponagan Kon Komalig Moloben menandakan bahwa ia kembali ke keluarga dan masyarakat setelah memimpin Kotamobagu.
Minggu, 24 September 2023 -
Tatong Bara Tutup Open Tournament Wali Kota Cup Putri 2023 se-BMR Sulawesi Utara
Ia juga mengucapkan selamat kepada Tim Sepak Bola Putri Gayuda Kopandakan Dua yang berhasil menjadi juara Open Tournament Wali Kota Cup Putri 2023.
Sabtu, 23 September 2023 -
Diiringi Tangis Haru ASN dan THL, Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara Pimpin Apel Kerja Terakhir
Tatong Bara mengatakan pengabdiannya di Pemkot Kotamobagu telah berakhir. Ia memohon maaf sekaligus mengucapkan terima kasih atas semua dukungan.
Sabtu, 23 September 2023 -
Viral di Media Sosial, Tatong Bara Copot Foto Sendiri, Perpisahan Wali Kota Kotamobagu dengan ASN
Tatong Bara mencopot fotonya dari dinding ruangan Wali Kota Kotamobagu tadi pagi.
Jumat, 22 September 2023 -
Latihan Menembak di Batalyon 19/105 Tarik Bogani Lolak, Pangdam XIII/Merdeka Kunjungi Kotamobagu
Kunjungan tersebut juga masih dalam rangka silaturahmi dengan pemda. Tatong Bara menyebut situasi di Kotamobagu kondusif.
Rabu, 20 September 2023 -
Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara Hadiri Pembukaan Kemah Kerja Pemuda GMIBM Tahun 2023
Wali Kota dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat datang kepada seluruh peserta serta ucapan terima kasih kepada panitia.
Selasa, 19 September 2023 -
Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara Buka Tournament Sepak Bola Motoboi Kecil CUP 2023
Panitia telah melaksanakan kegiatan Tournament Sepak Bola Motoboi CUP 2023 yang diikuti oleh Tim – Tim Sepak Bola se – Bolaang Mongondow Raya.
Minggu, 17 September 2023 -
Tatong Bara Hadiri Zikir dan Iftar Akbar yang dilaksanakan Komunitas Sains Sulawesi Utara-Gorontalo
Acara tersebut juga dihadiri ribuan warga dari Sulawesi Utara dan Gorontalo. Tatong Bara mengucapkan terima kasih kepada para peserta dan panitia.
Selasa, 12 September 2023 -
Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara Hadiri Pelantikan Pengurus Daerah Wanita Islam se–Sulawesi Utara
Tatong Bara meyakini organisasi ini sebagaimana Mars Wanita Islam: cita harapanku adalah Baldatun Thoyyibatun wa robbun ghofur.
Senin, 11 September 2023 -
Tatong Bara Lantik Pejabat Struktural dan Fungsional Pemerintah Kotamobagu Sulawesi Utara
Tatong Bara menyampaikan ucapan selamat kepada seluruh pejabat dilingkungan Pemerintah Kota Kotamobagu yang baru dilantik.
Sabtu, 9 September 2023 -
Tatong Bara Resmikan Rumah Sakit Umum Daerah Kotamobagu Sulawesi Utara
Tatong Bara dalam sambutannya menyampaikan rasa syukur dan rasa bangga serta ucapan terima kasih yang sebesar – besarnya.
Kamis, 7 September 2023 -
Tatong Bara Lantik 102 Pejabat Struktural Pemkot Kotamobagu Sulawesi Utara
Wali Kota Kotamobagu juga berharap pejabat baru bisa memberi kinerja terbaik. Tujuannya untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.
Rabu, 6 September 2023 -
Tatong Bara Terima Penghargaan dari Universitas Dumoga Kotamobagu Sulawesi Utara
Wali Kota Kotamobagu menerima penghargaan Tokoh Pengembangan Pendidikan Tinggi di Bolaang Mongondow Raya.
Selasa, 5 September 2023 -
Tatong Bara Lantik 8 Pejabat Eselon II di Pemkot Kotamobagu Sulawesi Utara, Berikut Daftarnya
Wali Kota Kotamobagu juga memberikan SK Plt kepada tiga pejabat. Berikut daftar lengkapnya.
Senin, 4 September 2023 -
Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara Hadiri Opening Ceremony Discover North Sulawesi
Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara menghadiri Opening Ceremony Discover North Sulawesi yang dilaksanakan Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara.
Sabtu, 2 September 2023 -
Wali Kota Kotamobagu Tatong Bara Terima 2 Penghargaan dari IPDN
Prestasi membanggakan di tingkat Nasional kembali diraih Wali Kota Kotamobagu, Ir. Hj. Tatong Bara.
Sabtu, 2 September 2023 -
Wali Kota Ir Hj Tatong Bara Gagas Tol Amurang-Kotamobagu dan Kotamobagu-Lalow
Wali Kota Kotamobagu Ir Hj Tatong Bara menggagas ide brilian dalam upaya meningkatkan aksesibilitas masyarakat Bolmong Raya
Kamis, 31 Agustus 2023 -
Tatong Bara Tutup Sepak Takraw PSTI Cup II Kotamobagu 2023, Berharap Jadi Wadah Tumbuhkan Atlet
Wali Kota Kotamobagu berharap kompetisi tersebut bisa melahirkan atlet berbakat yang bisa mengharumkan nama daerah.
Sabtu, 26 Agustus 2023 -
Tatong Bara Hadiri Rapat Paripurna Persetujuan Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 2022
Wali Kota Kotamobagu menghadiri rapat paripurna yang membahas tingkat II Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2022.
Sabtu, 26 Agustus 2023 -
Tatong Bara Hadiri Rapat Paripurna Berakhirnya Masa Jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kotamobagu
Tatong Bara berterima kasih atas keterlibatan semua pihak selama lima tahun kepemimpinannya di Kotamobagu. Ia juga meminta maaf atas kekurangan.
Kamis, 24 Agustus 2023