Kecelakaan Maut
Kronologi Kecelakaan Mobil Tabrak Motor di Jalan Trans Sulawesi, Sopir Mabuk Ambil Separuh Jalur
Kronologi Kecelakaan Mobil Tabrak Motor di Jalan Trans Sulawesi, Sopir Mabuk Ambil Separuh Jalur.
Aparat kepolisian yang tiba di lokasi langsung melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) setelah laka maut ini terjadi.
Dari hasil olah TKP, petugas berhasil mengamankan rekaman CCTV yang merekam detik-detik terjadinya kecelakaan.
Pengemudi pikap yang diketahui dalam pengaruh alkohol langsung ditangkap.
"Pengemudi pikapdalam pengaruh alkohol dan mengambil jalur kanan di jalan raya sehingga menabrak korban," jelas AKP Muhammad Muaz.
Ketiga korban kemudian dibawa ke rumah duka di Jalan Baji Areng, Kecamatan Sombaopu, dan telah dimakamkan di pemakaman umum Dato Ripanggentungang.
Sementara itu, pengemudi pikap kini mendekam di sel tahanan Mapolres Gowa untuk menjalani proses hukum lebih lanjut. (Sumber: Kompas.com)
Baca juga: Kecelakaan Maut di Jalan Trans Sulawesi, Truk Kontainer Hantam 3 Truk, 2 Orang Tewas
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
Update Berita TribunManado.co.id
kecelakaan
Jalan Trans Sulawesi
Gowa
Mawang
Jalan Poros Malino
mobil
motor
tabrak
sopir
kronologi
multiangle
Meaningful
| Kecelakaan Maut di Jalan Trans Sulawesi, Mobil Pikap Tabrak Motor, Korban Meninggal Satu Keluarga |
|
|---|
| Kronologi Kecelakaan Maut Mobil Pedangdut Cantika Davinca, 2 Remaja Pengendara Motor Tewas |
|
|---|
| Kecelakaan Maut, Seorang Pemotor Tewas, Korban Terlempar Seusai Tabrak Tiang Listrik di Jalan |
|
|---|
| 8 Orang Tewas dalam Kecelakaan Maut Bus Parawisata di Jawa Timur, Kesaksian Warga: Seperti Ledakan |
|
|---|
| Kecelakaan Maut di Jawa Timur, Bus Bawa Rombongan Wisata Hantam Pekarangan, 6 Orang Meninggal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Kecelakaan-di-Mawang-Kecamatan-Somba-Opu-Kabupaten-Gowa-Sulawesi-Selatan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.