Kecelakaan Lalu Lintas
Kecelakaan Maut, Seorang Lansia Tewas, Motor Korban Tabrakan dengan Mobil saat di Tikungan
kecelakaan maut di Jalan Lintas Baturaja–Muaradua, tepatnya di Desa Laya, Kecamatan Baturaja Barat, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumsel
Kapolsek Baturaja Barat AKP Toni Zainudin, S.H., M.M., melalui Kasi Humas Polres OKU AKP Ibnu Holdon, membenarkan adanya peristiwa laka lantas tersebut.
Menurut Kasi Humas kendaraan dan pengemudi yang terlibat sudah diamankan di Unit Laka Lantas Polres OKU untuk proses penyelidikan lebih lanjut.
Tips Berkedaran Aman dan Nyaman
1. Menyiapkan kendaraan
Sebelum Anda menggunakan sepeda motor, sebaiknya Anda persiapkan kendaraan Anda mulai dari mengecek seluruh komponen kendaraan. Pastikan seluruh komponen dalam kondisi baik.
Jika terdapat suku cadang yang perlu diganti maka gantilah segera jangan menunggu terlalu lama, karena Anda harus ingat bahwa hal yang Anda anggap sepele ini akan mengganggu Anda dalam perjalanan hingga membahayakan keselamatan Anda dalam berkendara.
2. Menggunakan perlengkapan keselamatan
Dalam mengendarai sepeda motor, penting bagi Anda menggunakan perlengkapan keselamatan seperti jaket, helm, celana panjang, masker, sarung tangan, sepatu dan lain sebagainya.
Penggunaan perlengkapan tersebut akan membantu Anda terlindungi selama perjalanan.
3. Sikap berkendara yang baik
Dalam berkendara sepeda motor sebaiknya Anda memiliki sikap berkendara yang baik dimana Anda duduk di atas sepeda motor dengan posisi lurus tegak namun tetap santai, pastikan pandangan ke depan, jangan mengangkat kedua kaki ke tempat lain dengan alasan apapun, jangan membonceng lebih dari satu orang dan barang bawaan yang berat.
4. Jaga jarak dalam berkendara
Saat Anda berkendara sepeda motor, pastikan Anda menggunakan kecepatan tertentu dalam setiap kondisi.
Anda harus mengatur kecepatan sesuai kondisi yang ada. Dan perlu diingat jangan lupa jaga jarak dalam berkendara.
Menjaga jarak akan membantu Anda dari kecelakaan atau tabrakan akibat pengereman mendadak.
Untuk meminimalisir hal tersebut, maka sebagai pengendara yang cerdas sebaiknya Anda mengamati kecepatan berkendara dan menyesuaikan dengan jarak yang ada di depan Anda.
| Kecelakaan Maut, Seorang Pemotor Tewas, Motor Kecepatan Tinggi Ambil Jalur Kanan lalu Tabrak Mobil |
|
|---|
| Kecelakaan Maut, Seorang Sopir dan Penumpang Tewas, Mobil Pikap Bertabrakan dengan Truk Trailer |
|
|---|
| Kecelakaan Maut, Seorang Sopir Tewas, Diduga Mabuk Bawa Mobil Plat Merah lalu Menabrak Pagar Rumah |
|
|---|
| Kecelakaan Maut, Seorang Pelajar Tewas, Motor Korban Tabrak Mobil lalu Oleng Tertabrak Mobil Lainnya |
|
|---|
| Kecelakaan Maut, 2 Pemotor Tewas, Korban Tabrak Truk yang Antre BBM Solar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/kecelakaan-maut-di-Jalan-Lintas-BaturajaMuaradua-Sumsel.jpg)