Porprov Sulut 2025
Cabor Atletik Sumbang Medali Emas Pertama untuk Kabupaten Mitra pada Ajang Porprov Sulut 2025
Cabor Atletik sumbang Medali Emas pertama untuk Kabupaten Mitra pada Ajang Porprov Sulut 2025.
Penulis: Nielton Durado | Editor: Frandi Piring
Bagi Cici, pertandingan ini sangat menegangkan bercampur grogi.
Apalagi baru kali pertama mengikut ajang Porprov Sulut.
“Puji Tuhan bisa mendapatkan medali perunggu,” ucap Cici, Jumat 21 November 2025 via telepon.
"Ini kali pertama ikut, tapi akhirnya bisa bawa pulang medali perunggu untuk Kabupaten Mitra," tegas dia.
Dirinya pun berterima kasih kepada orang tua yang selalu mendukungnya.
"Tanpa dukungan keluarga, saya tak akan bisa sejauh ini," ucapanya.
"Saya juga mau berterima kasih kepada Pemkab Mitra untuk kesempatan dan dukungan yang diberikan," tutur dia.
Sementara itu Ketua POBSI Mitra Ewin Udi mengatakan khusus untuk cabor biliard sudah menyumbangkan dua medali perunggu.
“Hasil ini untuk nama baik Mitra,” ujarnya.
Terpisah, Ketua KONI Mitra Fredy Tuda mengapresiasi semua kerja keras atlet di Porprov Sulut 2025.
"Kita buktikan kalau Kabupaten Mitra bisa bersaing dengan daerah lain," tegasnya. (Nie)
-
Baca juga: Cabor Sepak Bola Porprov Sulut: Kotamobagu Menang Adu Penalti, Talaud Pesta Gol ke Gawang Mitra
| Vici Wawointana Sumbang Medali Perunggu untuk Minahasa Tenggara dari Cabor Billiard |
|
|---|
| Breaking News: Tim Bola Voli Putri Manado Raih Emas Dalam Porprov Sulawesi Utara |
|
|---|
| Hasil Porprov Sulut Cabor Tenis Meja: Minut Juara Umum, Ini Daftar Atlet Raih Emas dan Perunggu |
|
|---|
| Kalahkan Talaud, Tim Bola Voli Putra Bolmong Raih Medali Perunggu Porprov Sulut |
|
|---|
| Gubernur Sulut YSK Turun Langsung ke Arena Final Muay Thai, Semangati Petarung Minahasa dan Sangihe |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Cabor-Atletik-menjadi-penyumbang-medali-emas-pertama-bagi-Kabupaten-Minahasa-Tenggara.jpg)