Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

UKPPPG 2025

Aturan Lengkap Uji Kompetensi Peserta Pendidikan Profesi Guru 2025, Jangan Lupa Buat Kartu Ujian

Ujian ini merupakan bagian dari proses sertifikasi guru bagi yang mengikuti program Pendidikan Profesi Guru (PPG).

|
Editor: Alpen Martinus
Meta AI
GURU: Ilustrasi guru. UKPPPG tahap 1 segera dilaksanakan. 

4. Berikutnya klik 'Cetak Kartu Ujian'

5. Setelah didownload, peserta dapat menyimpan Kartu Ujian untuk dibawa ketika pelaksanaan UKPPPG.

UKPPPG 2025

Mengutip dari Petunjuk Teknis Pelaksanaan UKPPPG 2025, UKPPPG dilaksanakan serentak secara nasional. Ujian Tertulis dikoordinasikan oleh Panitia Nasional Uji Kompetensi Pendidikan Profesi Guru (PNUKPPPG) bersama dengan Direktorat Pendidikan Profesi Guru (Direktorat PPG) dan Balai Pengelolaan Pengujian Pendidikan (BPPP). 

Ujian Tertulis UKPPPG bagi Guru Tertentu dilaksanakan secara daring domisili berdasarkan jadwal yang telah ditetapkan.

Sementara itu, Ujian Kinerja dilaksanakan secara daring, yaitu melalui proses unggah dokumen oleh peserta dan penilaian dokumen oleh penguji UKPPPG.

UKPPPG terdiri dari dua ujian utama, yakni Ujian Tertulis (UT) dan Uji Kinerja (UKin). 

UT dilakukan secara daring dan berlangsung selama 150 menit untuk menilai pengetahuan peserta terkait pembelajaran melalui tes objektif seperti pilihan ganda dan refleksi studi kasus. 

UKin dilakukan di sekolah atau madrasah asal peserta untuk menilai kompetensi praktik mengajar.

Aturan Umum Pelaksanaan UKPPPG

A. Ujian Tertulis

a. Peserta wajib menandatangani pakta integritas.

b. Peserta wajib mengikuti Ujian Tertulis sesuai jadwal.

c. Peserta wajib menyiapkan perangkat ujian sesuai kebutuhan.

d. Peserta wajib berpakaian sopan dan rapi (tidak memakai baju atau celana berbahan jeans dan/atau kaus, tidak memakai pakaian ketat), serta bersepatu tertutup.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved