Pilkada 2024
Daftar Kepala Daerah Terpilih di Kalimantan Utara yang Akan Dilantik pada 20 Februari 2025
Berikut ini daftar kepala daerah terpilih di Kalimantan Utara (Kaltara) pada Pilkada 2024 yang akan dilantik pada 20 Februari 2025.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini daftar kepala daerah terpilih di Kalimantan Utara (Kaltara) pada Pilkada 2024 yang akan dilantik pada 20 Februari 2025.
Ada 4 Bupati terpilih Kaltara yang akan dilantik.
Sementara, 1 Wali Kota terpilih Kalimantan Utara juga bakal dilantik 20 Februari 2025 mendatang.
Untuk pelantikan kepala daerah terpilih hasil Pilkada 2024, Presiden Prabowo Subianto memilih 20 Februari 2025.
Siapa sajakah kepala daerah terpilih Kaltara yang akan dilantik? Simak selengkapnya disini.
Daftar Kepala Daerah Terpilih di Kalimantan Utara Dilantik 20 Februari 2025:
1. Pilgub Kalimantan Utara
Zainal A Paliwang - Ingkong Ala
2. Kabupaten Bulungan
Syarwani - Kilat
3. Kota Tarakan
Khairul - Ibnu Saud
4. Kabupaten Malinau
Wempi W. Mawa - Jakaria
5. Kabupaten Nunukan
Irwan Sabri - Hermanus
| Daftar Daerah yang Akan Gelar PSU, Putusan Mahkamah Konstitusi Senin 24 Februari 2025 |
|
|---|
| Sosok Trisal Tahir Peraih Suara Terbanyak Palopo Terancam Batal Jadi Wali Kota, Harta Hampir Rp 1 T |
|
|---|
| Daftar Lengkap 481 Kepala Daerah yang Telah Dilantik pada 20 Februari 2025 |
|
|---|
| Daftar 15 Kepala Daerah di Sulawesi Utara yang Resmi Dilantik Hari Ini Kamis 20 Februari 2025 |
|
|---|
| Daftar Bupati Terkaya di Papua yang Telah Dilantik pada 20 Februari 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Daftar-Kepala-Daerah-Terpilih-di-Kalimantan-Utara-yang-Akan-Dilantik-pada-20-Februari-2025.jpg)