Berita Populer
7 Berita Populer Sulut Senin 1 Juli 2024: Kans Sosok Dampingi Robby, James Sumendap Target Hattrick
Berikut tujuh berita populer dari Sulawesi Utara (Sulut) yang tayang di TribunManado.co.id hari ini Senin 1 Juli 2024.
Penulis: Tim Tribun Manado | Editor: Dewangga Ardhiananta
Upacara berlangsung di halaman kantor. Sedang syukuran di aula Mapalus kantor Gubernur Sulut.
Dari Pemprov Sulut hadir Gubernur Sulut Olly Dondokambey, Wagub Steven Kandouw dan Sekprov Steve Kepel.
Baca selengkapnya
7. Warga Keluhkan Penanganan Longsor di Mitra Sulawesi Utara : Lambat, Setiap Lewat Jalan Becek
Longsor yang terjadi di ruas jalan Moreah - Tombatu beberapa waktu lalu belum kunjung dibersihkan dengan baik oleh Pemkab Minahasa Tenggara (Mitra), Provinsi Sulawesi Utara.
Hal ini mendapatkan keluhan dari warga yang ada di Kecamatan Ratatotok dan Tombatu.
Yolanda Akay salah satu warga kecamatan Ratatotok mengatakan dirinya bersama keluarga harus melewati becek setiap harinya.
Baca selengkapnya
(TribunManado.co.id)
Baca Berita Tribun Manado di Google News
WA TribunManado.co.id : KLIK
berita populer
Sulawesi Utara
Sulut
Senin 1 Juli 2024
Robby Dondokambey
James Sumendap
PDIP
Manado
BeritaViral
ViralLokal
| Populer Sulut: Pikap dan Mini Bus Tabrakan di Watudambo, Kebakaran di MGI 3 Tewaskan Ayah dan Anak |
|
|---|
| Populer Sulut: Jadwal Mati Lampu Hari Ini, Harga Telur Ayam Naik, Cerita Seorang Penderita HIV/AIDS |
|
|---|
| Populer Sulawesi Utara: Update Data Penderita HIV/AIDS, Kecelakaan di Bolmong, Kebakaran di Boltim |
|
|---|
| Populer Sulut: Hukum Tua Laikit Jadi Tersangka, Jadwal Mati Lampu, Proyek Jalan Tipe Dua di Bolmong |
|
|---|
| Populer Sulut: Minahasa Tenggara Jadi Kabupaten Anti Korupsi, Bus BTS Segera Beroperasi di Manado |
|
|---|
