Pileg 2024 Magetan
Daftar Nama Semua Anggota DPRD Kabupaten Magetan yang Terpilih di Pileg 2024
Daftar nama-nama anggota DPRD Kabupaten Magetan periode 2024-2029 yang terpilih di Pileg 2024
Penulis: Tim Tribun Manado | Editor: Frandi Piring
TRIBUNMANADO.CO.ID - Daftar nama semua caleg terpilih sebagai anggota DPRD Kabupaten Magetan, Jawa Timur dalam Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024.
Total 45 Caleg terpilih sebagai anggota DPRD Kabupaten Magetan periode 2024-2029.
DPRD Kabupaten Magetan terbagi 6 daerah pemilihan (dapil).
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) berhasil menjadi partai dengan perolehan kursi terbanyak DPRD Kabupaten Magetan.
Partai yang dipimpin Cawapres 2024 nomor urut 1, Muhaimin Iskandar ini meraih 8 dari total keseluruhan 45 kursi yang disediakan di enam dapil.
Hasil tersebut berdasarkan rekapitulasi suara yang telah dilakukan Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Baca juga: Daftar Nama Semua Anggota DPRD Kabupaten Brebes Terpilih di Pileg 2024
Berikut daftar nama-nama anggota DPRD Kabupaten Magetan periode 2024-2029 yang terpilih di Pileg 2024 :
Dapil Magetan 1
Meliputi: Magetan, Panekan
1. Juli Martana, Nasdem (5.365 Suara)
2. Slamet Riyanto Partai, Gerindra (5.294 Suara)
3. Suyatno, PDIP (5.018 Suara)
4. Suratno, PKB (4.937 Suara)
5. Wahyu Kurniawan, Demokrat (4.294 Suara)
6.Dwi Aryanto, PAN (3.554 Suara)
7. Preminiwati, PKS (2.042 Suara)
Harga Naik, Toko Emas di Manado Sulawesi Utara Banyak Didatangi Pembeli dan Penjual |
![]() |
---|
Bernanda Kaparang, Putri Sangihe yang Jadi Noni Sulut: Orang Baik Dipertemukan dengan Orang Baik |
![]() |
---|
3 Berita Populer Sulut: 49 ASN Pemkab Bolmong Dirotasi, Nama Melky Matindas Kembali Mencuat |
![]() |
---|
Prakiraan Cuaca Tomohon Besok Sabtu 20 September 2025, Berikut Info BMKG |
![]() |
---|
Ini Sosok Pengedar Uang Palsu yang Ditangkap Warga Pineleng Minahasa, Barang Bukti Belasan Juta |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.