Amalan Islam
Dari Doa hingga Puasa, Berikut Kumpulan Amalan Nabi Daud AS
Nabi Daud diketahaui adalah nabi dari kaum Bani Israil. Selain sebagai seorang nabi, Nabi Daud juga dikenal sebagai seorang raja.
Penulis: Rizali Posumah | Editor: Rizali Posumah
"Ya Allah, sesungguhnya aku minta kepada-Mu suara yang ringan, bagus, dan kuat seperti suara Nabi Daud ‘alaihi salaam."
3. Doa melunakkan hati yang keras
Nabi Daud AS memiliki kemampuan melunakkan besi yang keras hanya dengan jarinya.
Dari hikmah mukjizat ini, bukan hanya besi yang keras tetapi hati juga bisa dilembutkan.
Allahumma layyin li qalbahu, laiyyinta li daawudal hadiid
Artinya:
"Ya Allah, lembutkanlah hatinya sebagaimana Engkau melembutkan Daud (akan) besi."
Selain doa ini, Anda juga bisa membaca doa saat menghadapi seseorang yang berhati keras.
Memohon kepada Allah SWT yang maha membolak-balikkan hati manusia.
يَا مُقَلِّبَ الْقُلُوبِ ثَبِّتْ قَلْبِى عَلَى دِينِكَ
Ya muqollibal quluub tsabbit qolbi ‘alaa diinik
Artinya:
Wahai engkau Zat yang dapat membolak-balikkan hati teguhkanlah hatiku di atas agama-Mu.
4. Doa meminta cinta Allah SWT
اللَّهُمَّ ! إِنِّي أَسْألُكَ حُبَّكَ وَحُبَّ مَنْ يُحِبُّكَ ، وَالعَمَلَ الَّذِي يُبَلِّغُنِي حُبَّكَ . اللَّهُمَّ ! اِجْعَلْ حُبَّكَ أَحَبَّ إِليَّ مِنْ نَفْسِيْ وَأَهْلِي ، وَمِنَ المَاءِ البَارِدِ
| Ayat-Ayat Al Quran yang Adalah Doa dari Bapaknya para Nabi, Moyangnya Bangsa Israel dan Arab |
|
|---|
| Anda Ditimpa Masalah Hidup yang Berat dan Sulit? Amalkanlah Doa Nabi Ayub Ini |
|
|---|
| Amalkan Surah Al Quran Ini, InsyaAllah Sakit Anda Sembuh dan Anda Dilindungi dari Syetan |
|
|---|
| Amalan Islam, Bacaan Doa Agar Anda Dijauhkan dari Orang Jahat: Dia Menjadikan Mereka Seperti Daun |
|
|---|
| Bacaan Doa Agar Terhindar dari Malas dan Kikir, Amalan Sahabat Nabi Muhammad |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Ilustrasi-Amalan-Islam-dari-Nabi-Daud-AS.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.