Bolmong
BERITA FOTO, Intip Hasil Panen Buah Nenas di Desa Lobong Kabupaten Bоlmоng
Hampir semua buah Nenas yang dijual di Kota Manado, dan sekitarnya berasal dari Desa Lobong Bolaang Mongondow.
Penulis: Nielton Durado | Editor: Handhika Dawangi
TRIBUNMANADO.CO.ID - Bila bicara buah Nenas di Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), pasti akan langsung tertuju ke Desa Lobong, Kabupaten Bоlmоng.
Yah, Desa Lobong memang adalah surga buah Nenas.
Hampir semua buah Nenas yang dijual di Kota Manado, dan sekitarnya berasal dari Desa Lobong.
Harga buah Nenas di Desa Lobong juga murah meriah.
Bila musim panen tiba, maka harga buah Nenas bisa didapatkan dengan Rp 2000 saja.
*Berikut foto-foto hasil panen buah Nenas di Desa Lobong, Kabupaten Bоlmоng :
Kisah Petani Nenas Lobong, Pendapatan Per Minggu Jutaan Rupiah, Ramai Ramai Kuliahkan Anak (Tribun Manado/Arthur Rompis)
