Prakiraan Cuaca
Prakiraan Cuaca Besok Rabu 27 April 2022, BMKG: Sejumlah 22 Kota Akan Dilanda Hujan Lebat
Simak prakiraan cuaca dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) untuk besok di kota-kota besar Indonesia.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Simak prakiraan cuaca dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) untuk besok di kota-kota besar Indonesia.
Berdasarkan BMKG, ada wilayah yang diperkirakan berpotensi terjadi hujan lebat.
Sebanyak 22 kota di Indonesia akan diguyur hujan besok.
Baca juga: GSX Club Indonesia Chapter Bitung Gelar Bakti Sosial di Pesantren Hidayatullah, Berikan Sembako
Baca juga: Tiga Perempuan Jadi Korban Bejat Manajer Dealer Motor, Korban Diancam dengan Persulit Gaji dan Bonus
Baca juga: Pantas Fuji Dibuat Berkaca-kaca Saat Lucinta Cerita Pahitnya Hidup di Penjara Bersama Vanessa Angel

Foto: Prakiraan Cuaca (Tribunnews)
BMKG memberikan informasi prakiraan cuaca di seluruh wilayah Indonesia, termasuk 33 kota besar di Tanah Air, Rabu (27/4/2022).
Pada awal bulan April 2022, sejumlah wilayah di Indonesia masih dilanda hujan.
Meskipun begitu, ada juga beberapa wilayah yang masih terlihat cerah.
Berikut ini prakiraan cuaca, Rabu (27/4/2022) yang telah dirangkum TribunWow.com dari situs resmi BMKG:
1. Banda Aceh
Pagi: Cerah
Siang: Cerah Berawan
Malam: Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
2. Denpasar
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan
3. Serang
Pagi: Cerah Berawan
Siang: Berawan
Malam: Berawan
Dini Hari: Berawan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/ilustrasi-hujan-petir.jpg)