Techno
Cek Kalau Ada Ponselmu! Ini Daftar 53 Android yang Tak Bisa Lagi Buka WA Mulai Besok 1 November 2021
Anda yang menggunakan smartphone harus segera cek merek dan android versi atau iOS yang digunakan.
TRIBUNMANADO.CO.ID - WhatsApp Messenger adalah aplikasi pesan untuk ponsel cerdas.
WhatsApp Messenger merupakan aplikasi pesan lintas platform yang memungkinkan kita bertukar pesan tanpa pulsa, karena WhatsApp Messenger menggunakan paket data internet.
Nah WhatsApp menjadi aplikasi pesan yang juga paling banyak dipakai oleh pengguna medsos.
WhatsApp menggunakan versi penyesuaian dari standar terbuka protokol internet.
Selama instalasi WhatsApp akan menciptakan akun penguna yang menggunakan satu nomor ponsel sebagai username (Jabber ID: [phone number]@s.whatsapp.net).
Sayangnya ada kabar kurang baik nih dari WA.
Jadi mulai berlaku besok Senin 1 November 2021, puluhan android sudah tidak bisa akses lagi ke WhatsApp.
Pasalnya, aplikasi WhatsApp atau biasa juga disingkat 'WA' di smartphone dengan sistem android 4.0.4 dan iOs 9, bersiap tak bisa lagi menggunakan aplikasi tersebut.
Mulai 1 November 2021, WhatsApp tidak akan bisa lagi digunakan di sejumlah ponsel Android dan iPhone, terutama ponsel Android dan iPhone model lama yang masih menjalankan sistem operasi (OS) lawas.
Lewat situs resmi, WhatsApp mengumumkan bahwa smartphone Android yang menjalankan OS Android 4.0.4 (Android Ice Cream Sandwich) atau versi lebih lama tidak bisa lagi mengakses WhatsApp.
Begitu pula dengan iPhone yang masih menjalankan iOS 9 atau versi lebih lama akan bernasib sama.
WhatsApp mengimbau pengguna yang masih mengandalkan perangkat tersebut untuk memperbarui OS ke versi lebih baru atau segera mengganti perangkat.
Adapun syarat minimal yang ditentukan WhatsApp agar tetap bisa menggunakan layanannya adalah perangkat Android yang menjalankan sistem operasi Android 4.1 atau lebih baru, dan iOS 10 atau versi di atasnya.
Berpatok pada syarat minimal tersebut, ada sekitar 53 smartphone Android dan iPhone yang terancam tidak bisa lagi menggunakan WhatsApp mulai bulan depan.
TRIBUNMANADO.CO.ID
Senin 1 November 2021
Tak Bisa Akses WhatsApp
android yang tak bisa akses WhatsApp
Tribun Manado
Spesifkasi dan Harga Oppo A1 Pro 5G, Ada Kelemahan dan Kelebihannya |
![]() |
---|
Daftar HP Murah Harga Rp 1 Jutaan, Ada Kamera Muka Belakang dan Didukung Resolusi Full HD Plus |
![]() |
---|
Baru Terungkap Cara Melacak Keberadaan Pasangan, Anda Bisa Tahu Pasangan Lagi Selingkuh atau Tidak |
![]() |
---|
Jika Ada Kode Rahasia ini di HP-mu, Sebaiknya Hati-hati, Cek *#61# Kamu Bisa Tahu Siapa Pelakunya |
![]() |
---|
Cara Pulihkan Chat dan Akun WhatsApp di HP Saat Terhapus, Cukup Lakukan Hal Ini |
![]() |
---|