Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Badai La Nina

Punya Dampak Menyeramkan, Apa Itu La Nina dan Apa Saja Dampak yang Bisa Terjadi?

BMKG pun mengimbau agar masyarakat mewaspadai terhadap dampak yang ditimbulkan dengan adanya fenomena La Nina ini.

Editor: Indry Panigoro
dok.istimewa) NET
Ilustrasi La Nina 

Dan dampaknya bagi petani, negatif dan positif, negatifnya adalah banjir yang mengancam persawahan dan kebun, dan positifnya adalah kondisi pengairan pada lahan pertanian akan tetap basah dikarenakan hujan tetap turun meskipun pada musim kemarau.

Pada sektor pertanian sendiri, dampak Fenomena La Nina bisa berdampak positif atau negatif.

Dampak negatif adalah bisa terdapat kerugian materiil karena banjir di lahan pertanian.

Sedangkan dampak positif pada pertanian adalah areal persawahan tidak perlu kuatir mengenai masalah pengairan pada musim kemarau, karena pada musim kemarau diperkirakan tidak akan kekurangan air.

(Tribunnews.com/Tio)

berita La Nina

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Apa Itu La Nina dan Apa Saja Dampak yang Bisa Terjadi?, https://www.tribunnews.com/nasional/2021/10/27/apa-itu-la-nina-dan-apa-saja-dampak-yang-bisa-terjadi?page=all

Sumber: Tribunnews
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved