Berita Seleb
Masih Ingat Jeff Smith? Dihukum Kasus Narkoba, Kini Minta Namanya Dibersihkan saat Bacakan Pledoi
Masih ingat artis Jeff Smith? yang ditangkap karena kasus narkoba, kabarnya kini Jeff Smith membacakan pledoi atau nota pembelaannya.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Masih ingat artis Jeff Smith? yang ditangkap karena kasus narkoba.
Kabarnya kini Jeff Smith membacakan pledoi atau nota pembelaannya.
Jeff Smith pun meminta namanya dibersihkan dan direhabilitasi.
Baca juga: Seorang Ayah Tega Lakukan Aksi Bejat ke Putri Kandung yang Berusia 11 Tahun hingga Kini Melahirkan
Baca juga: Abraham Samad Tuding Prestasi KPK Dibawa Pimpinan Firli Bahuri Nol Besar, Sebut Langgar HAM
Baca juga: Kenapa Presiden Jokowi Undang PAN ke Istana dan Bukan PSI?
Jeff Smith. (Instagram@mr.jeffsmith)
Jeff Smith menyampaikan nota pembelaan dalam lanjutan sidang kasus narkoba di Pengadilan Negeri Jakarta Barat, Kamis (26/8/2021).
Ada dua nota pembelaan atau pledoi, yakni dari Jeff Smith dan kuasa hukumnya.
Namun, dalam persidangan, suara Jeff Smith tidak terlalu jelas sehingga tak begitu terdengar kepada tim kuasa hukumnya.
Kuasa hukum Jeff Smith, Aldi Surya Kusuma mengatakan bahwa kliennya memang benar menyiapkan sendiri nota pembelaannya.
"Kan minggu lalu hakim bilang, apabila ada pembelaan yang mau disampaikan sendiri, silahkan dibuat.
Dan benar saja Jeff menyiapkan sendiri dan membacakamnya langsung nota pembelaan itu," kata Aldi Surya Kusuma usai sidang.
Aldi menambahkan, ia mewakili Jeff juga membacakan nota pembelaannya, meminta hakim memenuhu tiga poin isi pledoinya itu.
"Kami memohon agar Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Barat Kelas 1A Khusus yang memeriksa dan mengadili perkara ini memutus," ucap Aldi saat membacakan pledoi.
"Satu, menerima nota pembelaan (Pledoi) terdakwa Mark Jeffrey Smith Alias Jeff Bin Milton Carry Smith (alm) atau penasinat hukum seluruhnya," sambungnya.
Venna Melinda Bantah Berdamai Dengan Ferry Irawan, Ini Fakta Perkembangan Kasus KDRT yang Dialami |
![]() |
---|
Pantas Dian Sastro Tak Mau Foto Dengan Penggemar Jika Bersama Keluarga, Ternyata Ada Janji |
![]() |
---|
Sosok Antonio Dedola Pacar Nikita Mirzani, Mantan Tentara Jerman, Baru Saja Mualaf |
![]() |
---|
Sosok Molen Kasetra Disebut Pacar Enzy Storia, Punya Jabatan Penting di KBRI Amerika Serikat |
![]() |
---|
Amanda Manopo Keluar dari Sinetron Ikatan Cinta, Ini Alasannya |
![]() |
---|