Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

AIPI

Steven Kandouw Beber 4 Refleksi Politik AIPI, Sentil Politisi Harus Punya 3 Jantung

Asosiasi Ilmu Politik Indonesia (AIPI) Cabang Manado menghelat Ibadah Pra-Natal sekaligus refleksi politik AIPI di Aula Mapalus, Kantor Gubernur

Penulis: Ryo_Noor | Editor: David_Kusuma
Tribun manado / Ryo Noor
Asosiasi Ilmu Politik Indonesia (AIPI) Cabang Manado menghelat Ibadah Pra-Natal sekaligus refleksi politik AIPI di Aula Mapalus 

Steven menyorot mekanisme belum maksimal menyaring kandidat memenuhi syarat untuk dijadikan alternatif sebagai pimpinan politik dan kepala daerah.

"Harus disaring lagi, ditampilkan ke masyarakat betul orang mampu berkualitas, patut, rekam jejak. Jangan hanya lihat aspek tertentu saja. Hemat saya perlu ada mekanisme supaya ada saringan ekstra, tercipta sesuai subtansi politik," kata Mantan Ketua DPRD Sulut ini.

Ketiga, Steven mengurai pada Pilkada ini ada  fenomena luar biasa, tidak bisa hindari, dan ini harus dilawan dengan regulasi. 

"Pertarungan tak hanya di darat, sekarang di udara. Bukannya membentuk batu bata sendi kehidupan, tapi malah merusak peradaban dengan fitnah dan hoaks," ujarnya.

Baca juga: Dua Petugas Capil di Minut Positif Covid-19

Di media sosial, orang membuat akun palsu. 

Ia pun merasakan diserang berbagai isu, sampai Ingan ketawa. 

"Tapi pesan Pak Gubernur, kalau suka jadi politisi, harus punya jantung 3," ungkap Alumni Universitas Indonesia ini.

Sebenarnya regulasinya, ada tapi tetap saja tak bisa membendung, dan ini berbahaya. 

"Sudah dibilang jangan narasi perpecahan, kebencian, politik identitas, tap tetap saja dilakukan orang tidak bertanggung jawab. Ke depan sama - sama kita hadapi," ujarnya. 

Baca juga: 25 Aparatur Sipil Negara Bolsel Duduki Kursi Jabat Pjs Sangadi 

Keempat, refleksi AIPI menyangkut jangka waktu proses Pilkada yang dinilai terlalu

Kondisi ini menyita waktu, tenag, dan biaya di tengah masyarakat,  apalagi tensi politik tinggi, banyak masyarakat yang terkotak-kotak

" Ke depan (Pilkada) dibikin singkat padat," ujarnya.

Katanya kalau terlalu pendek  menguntungkan incumbent. Menurut Steven itulah yang namanya advanteges (keuntungan)

Sebelum jadi incumbent sebelumnya bukan incumbent, jadi incumbent pun tidak selamanya.

Di akhir kata Steven menyampaikan pesan refleksi Natal agar bisa bersikap down to earth

Baca juga: Tambang Ratatotok Kembali Menelan Korban Jiwa, Kabid Humas Polda Ajak Pihak Terkait Awasi Bersama

Sumber: Tribun Manado
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved